Abstract

Abstrak Era digital memungkinkan pertumbuhan digital entrepreneurship yang merambah segala bidang termasuk dalam bidang pendanaan peer to peer landing. Pertumbuhan ini bisa dilihat dari tumbuhnya startup financial technologi yang membuat segmentasi produk student loan di indonesia. Penelitian ini meneliti faktor-faktor yang membuat pertumbuhan fintech dengan segmentasi produk student loan tumbuh di Indonesia. Penelitian ini termasuk jenis penelitian studi literatur dengan mencari referensi teori yang relevan dengan kasus atau permasalahan yang ditemukan. Studi literatur adalah cara yang dipakai untuk menghimpun data atau sumber-sumber yang berhubungan dengan topik yang diangkat dalam suatu penelitian. Hasil penelitian menemukan bahwa faktor-faktor tersebut adalah peningkatan biaya pendidikan, perubahan model bisnis, faktor kebutuhan pengguna, dan faktor peluang usaha.

Full Text
Paper version not known

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.