Abstract

KHSTEX saat ini sedang menghadapi kendala pada kualitas produk kain greyyang tidak sesuai dengan standar yang diharapkan. hal ini dapat berdampak buruk pada perusahaan sehingga akan menyebabkan ongkos produksimeningkat, keuntungan menurun, dan loyalitas pelangganpun ikut menurun apabila kualitas produk tidak diperhatikan oleh perusahaan. Dari perhitungan OEE tingkat efektivitas mesin palet menurut standart wordclass bisa dikatakan belum baik hal ini bisa dilihat dari perolehan nilai OEE dengan rata-rata persentase sebesar 71,8% dimana menurut standar word class dianggap efektif apabila berada diatas 85%, artinya kinerja dari mesin palet pada bulan september belum maksimal. Jenis Six Big Losses yang dominan pada mesin palet yaitu defect losses dan reduced speed losses. defect losses memiliki nilai sebesar 11,49% dan persentase terhadap losses lain yaitu sebesar 84,29%. Sedangkan reduce speed losses memiliki nilai sebesar 13,79 % dan persentase terhadap losses lain sebesar 45,97%.

Full Text
Paper version not known

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.