Abstract

Abstract- Nussa And Rara Film Da'wah values have a very important role in maintaining the balance of life and humancharacter. The value of da'wah contained in the teachings of Islam becomes the basis and benchmark in terms of standardization of human character which is based on the Qur'an and hadith. Islamic religious values need to be instilled so that it is easier to shape human character in accordance with Islamic teachings. Of the several ways of preaching, one of them is through the mass media film industry, namely the Nussa and Rara Animation Films from Indonesia. This qualitative research uses a content analysis approach according to Krippendorf. Content analysis according to Krippendorf is a research technique that makes inferences that can be imitated and valid data by taking into account the context. This study aims to provide an overview of the values of Da'wah in the animated film Nussa and Rara. The results of this study on the author's analysis show that the animated film Nussa Dan Rara tries to give a positive impression to the audience by paying attention to the da'wah values inform of thecreed, morality, and shari'ah that are highlighted, so that the audience is familiar with Islamic shows so that they can be applied to life. So it can be concluded that the animated film Nussa Dan Rara has the values of Da'wah contained in it, namely the value of faith, moral values, and sharia values that are shown. Keywords: Krippendorf, Da'wah Values, Animated Film Abstrak- Nilai-nilai Dakwah memiliki peranan yang sangat penting dalam menjaga keseimbangan kehidupan dan karakter manusia. Nilai dakwah yang terkandung dalam ajaran Islam menjadi landasan dan patokan dari segi standarisasi karakter manusia yang bertumpu pada Al Qur’an dan hadist. Nilai-nilai agama Islam perlu di tanamkan agar lebih mudah untuk membentuk karakter manusia sesuai dengan ajaran Islam. Dari beberapa cara dakwah yang dilakukan salah satunya melalui industri perfilman media massa yaitu Film Animasi Nussa dan Rara yang berasal dari Indonesia. Penelitian Kualitatif ini menggunakan pendekatan analisis isi (content analysis) menurut Krippendorf. Analisis isi menurut Krippendorf yaitu suatu teknik penelitian yang membuat inferensi yang dapat ditiru dan sahih datanya dengan memperhatikan konteksnya. Penelitian ini bertujuan untuk memberikan gambaran Nilai-nilai Dakwah Dalam Film Animasi Nussa dan Rara. Hasil penelitian ini pada analisis penulis menunjukkan bahwa Film Animasi Nussa Dan Rara mencoba memberikan tayangan positif pada penonton dengan memperhatikan nilai-nilai dakwah berupa akidah, akhlak, dan syari’ah yang ditonjolkan, sehingga penonton terbiasa dengan tayangan islami agar dapat diterapkan pada kehidupan. Sehingga dapat disimpulkan bahwa Film Animasi Nussa Dan Rara memiliki Nilai-nilai Dakwah yang terkandung didalamnya yaitu niali akidah, nilai akhlak, dan nilai syari’ah yang ditayangkan. Kata Kunci : Krippendorf, Nilai-nilai Dakwah, Film Animasi.

Full Text
Paper version not known

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.