Abstract

Water is a very important nutrient for primate health, as it serves as a medium facilitating chemical reactions in the body. The abundance of food sources in forests is one of the things keeping orangutans from extinction. Therefore, it is important to know the proportion of water in the food of orangutans in the forest, their natural environment. Our goal was to define the content of water in the diet of Bornean Orangutan (Pongo pygmaeus wurmbii). The method used in this study is gravimetry, an analysis method based on weight measurements involving the formation, isolation and measurement of the weight of a food ingredient. Results showed the highest water content in the fruits of genus Gironniera 93,634%, and the lowest in the fruits of genus Ficus 38,771%. Based on age and gender, the percentage of consumption of feed water content in orangutans shows that there are differences.Keywords: Analysis of water content, feed, orangutans

Highlights

  • Orangutan adalah primata frugivorous yaitu makanan utamanya berupa buah-buahan (Marshall et al., 2009)

  • Our goal was to define the content of water in the diet of Bornean Orangutan (Pongo pygmaeus wurmbii)

  • Kandungan air pakan orangutan berdasarkan genus tumbuhan (The water content of orangutan feed based on plant genus)

Read more

Summary

Analisis Data

Analisis data merupakan analisis deskriptif yaitu penjelasan mengenai kadar air pakan orangutan, menguraikan pembagian per jenis kelamin dan umur, menguraikan bagian-bagian yang dimakan orangutan pada setiap genus, menerangkan bagian dari setiap genus yang banyak mengandung air dan menerangkan persentase lainnya berdasarkan pengamatan langsung dan studi literatur tentang sebelumnya. Hasil analisis akan ditampilkan dalam bentuk tabel, grafik dan diagram. Analisis akan dilakukan pemilahan jenis pakan yang merupakan bagian dari tumbuhan yaitu berupa buah, bunga, daun, kulit kayu, epifit, dan umbut

HASIL DAN PEMBAHASAN Tumbuhan Sumber Pakan
Kulit Kayu
Bagian yang diukur
Buah memang merupakan sumber
Kandungan Air Pakan Yang Dikonsumsi Orangutan Berdasarkan Umur dan Jenis Kelamin
Konsumsi nutrisi berupa
Betina remaja Betina remaja
Jantan dewasa Jantan dewasa Jantan dewasa
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call