Abstract

The development of digital technology is growing rapidly, as well as digital-based marketing activities. Because advertising marketing is the most important part of marketing, of course there are also many kinds of advertising media. In this study, researchers examined Facebook and Instagram social media ads, this study aims to determine how widespread or influence Facebook and Instagram social media ads have on home sales in Palembang. The population in this study is the people of Palembang City who live in Palembang City Housing. The results of this study indicate that both Facebook and Instagram social media ads have a positive effect on sales, but when compared with Facebook social media ads. Instagram has a significant influence.

Highlights

  • Perkembangan Teknologi digital telah mengubah cara manusia dalam melakukan berkomunikasi, tindakan, dan melakukan mengambil keputusan

  • In this study, researchers examined Facebook and Instagram social media ads, this study aims to determine how widespread or influence Facebook and Instagram social media ads have on home sales in Palembang

  • The results of this study indicate that both Facebook and Instagram social media ads have a positive effect on sales, but when compared with Facebook social media ads

Read more

Summary

Pendahuluan

Perkembangan Teknologi digital telah mengubah cara manusia dalam melakukan berkomunikasi, tindakan, dan melakukan mengambil keputusan. Banyaknya berbagai macam iklan di media sosial yang bermunculan dengan cara tampilan yang dikemas sedemikian rupa membuat konsumen merasa tertarik untuk melakukan pembelian, serta kemudahan untuk mendapatkan informasi tentang produk yang mereka cari karena konsumen bisa langsung berinteraksi dengan penjual secara langsung sehingga hubungan terus antara kedua belah pihak dapat terjalin. Tetapi dalam memasarkan perumahan melalui media sosial sering kali konsumen menemukan ketidak sesuai dengan ekspetasi konsumen dikarenakan foto dan sertifikasi produk atau bangunan yang di tawarkan oleh media iklan Facabook dan Instagram tidak sesuai dengan realitanya sehingga sebagian konsumen merasakan kecewa saat melakukan survei langsung ke tempat lokasi perumahan tersebut. Pembeli akan bergerak setelah membentuk persepsi terhadap nilai penawaran dibandingkan dengan harapannya, Kepuasan konsumen adalah tingkat perasaan seseorang setelah membandingkan (kinerja atau hasil) yang dirasakan dibandingkan dengan harapannya

Media Iklan
Media sosial
Facebook
Instagram
Home page
Penjualan
Mencapai volume penjualan
Penelitian Terdahulu
Hipotesis Penelitian
Data Kualitatif
Metode Pengumpulan Data
Teknik Analisis Data
Pembahasan
Kesimpulan
Full Text
Paper version not known

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.