Abstract

Intisari— Pembangunan rumah ditanah rawa atau lempung mempunyai daya dukung tanah yang relatife rendah. Diperlukan cerucuk untuk meningkatkan daya dukung tanah. Proses pemancangan yang manual menyulitkan pekerja dalam memancang cerucuk sehingga dibutuhkanya alat pemancang cerucuk pada tanah rawa. Metode yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan metode phal & beitz untuk melakukan perancangan alat cerucuk. Terdapat beberapa tahapan yaitu, fase perumusan tugas, fase fungsional, fase perancangan bentuk produk/ desain, dan fase perancangan bentuk produk, dari metode tersebut didapatkan alat pemancang cerucuk jenis drop hammer dengan ukuran tinggi tiang 4,5 m dan ukuran tapak 2 x 1 m dengan bobot mencapai 100 kg. Berdasarkan pengujian yang telah dilakukan pada alat pemancang cerucuk didapatkan waktu yang lebih efisien sebesar 60,35%. Harapan untuk kedepanya semoga alat ini dapat dikembangkan dan dapat membantu pekerja dalam proses pemancangan cerucuk pada tanah rawa.
 Abstract— The construction of houses on swampy or clayey land poses challenges due to the relatively low soil bearing capacity. The use of piles is necessary to enhance the soil's bearing capacity. However, the manual process of driving piles proves to be difficult for workers, hence the need for a pile driving tool specifically designed for swampy terrain. This research utilizes the Phal & Beitz method to design the pile driving tool. The design process involves several stages, including task formulation, functional phase, product design/shape design phase, and product design phase. Through this method, a drop hammer type of pile driving tool with a pile height of 4.5 meters and a footprint size of 2 x 1 meters, weighing up to 100 kg, was obtained. Based on the testing conducted on the pile driving tool, a significant improvement in efficiency of 60.35% was achieved. The hope for the future is that this tool can be further developed and assist workers in the process of pile driving on swampy land.

Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call