Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh jumlah karyawan, jumlah ATM, inflasi, dan GDP terhadap profitabilitas bank yang diukur dengan Return on Assets (ROA) dan Return on Equity (ROE) di 13 bank yang terdaftar pada KBMI 3 dan 4 di Indonesia pada periode 2014-2023. Menggunakan regresi data panel dengan model Random Effects GLS, hasil penelitian menunjukkan bahwa jumlah karyawan dan jumlah ATM memiliki pengaruh yang berbeda terhadap ROA dan ROE. Jumlah karyawan tidak signifikan mempengaruhi ROA dan ROE, sementara jumlah ATM signifikan positif terhadap ROE tetapi tidak signifikan terhadap ROA. Hasil ini menunjukkan bahwa digitalisasi mendorong efisiensi pada jumlah karyawan di perbankan. Inflasi berpengaruh positif signifikan terhadap ROE, namun tidak terhadap ROA. Sebaliknya, GDP berpengaruh signifikan positif terhadap ROA, menunjukkan bahwa pertumbuhan ekonomi yang lebih baik meningkatkan profitabilitas aset bank. Penelitian ini menyimpulkan bahwa profitabilitas bank lebih dipengaruhi oleh pertumbuhan ekonomi dan manajemen operasional yang efisien, sementara infrastruktur fisik seperti ATM memiliki dampak lebih besar pada pengembalian ekuitas daripada aset.
Read full abstract- Home
- Search
Year
Publisher
Journal
1
Institution
Institution Country
Publication Type
Field Of Study
Topics
Open Access
Language
Reset All
Filter 1
Cancel
Year
Publisher
Journal
1
Institution
Institution Country
Publication Type
Field Of Study
Topics
Open Access
Language
Reset All
Filter 1
Export
Sort by: Relevance