Abstract

This article aims to study how the existance and function of political education in Indonesian mass media since Reformation Era.The method used in this article is an inductive approach with library research data collection techniques.This study found that mass media played an important role in political education in Indonesia. The mass media in democracy stateare not only as an information provider, but also as medium of political change of society. The mass media tied to the political system itself. But this study also found the root of the problem of political education in Indonesia was the existence of inequality in the structure of media control in Indonesia so that the media tended to experience deviations and political alignments in reporting. Here we need a reflective moment of political education in the mass media. However, Reformation wave in 1998 was not very encouraging in the development of political education in the mass media. The presence of online media and extensive internet networks was expected to be an alternative to political education but collided with the low level of public literacy. This media alignment cannot be eliminated but can only be minimized by strengthening political education in other sectors such as family, school and society. Even so, mass media still has a significant role in political education but requires a high level of literacy prerequisites.

Highlights

  • Abstrak Tujuan artikelini adalah untuk mengkaji bagaimana eksistensi dan fungsi pendidikan politik media massa di Indonesia khususnya sejak Era Reformasi

  • This article aims to study how the existance and function of political education in Indonesian mass media since Reformation Era.The method used in this article is an inductive approach with library research data collection techniques.This study found that mass media played an important role in political education in Indonesia

  • This study found the root of the problem of political education in Indonesia was the existence of inequality in the structure of media control in Indonesia so that the media tended to experience deviations and political alignments in reporting

Read more

Summary

Reflective Review of Mass Media in Political Education in Indonesia

Jurusan Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan, Program Pascasarjana, Universitas Negeri Yogyakarta, Indonesia. Abstrak Tujuan artikelini adalah untuk mengkaji bagaimana eksistensi dan fungsi pendidikan politik media massa di Indonesia khususnya sejak Era Reformasi. Metode yang dilakukan dalam artikel ini adalah pendekatan induktif dengan teknik pengumpulan data studi kepustakaan (library research).Kajian ini menemukan bahwa media massa memainkan peran penting dalam pendidikan politik di Indonesia. Namun arus Reformasi sejak tahun 1998 tidak begitu menggembirakan dalam perkembangan pendidikan politik di media massa. Hadirnya media online dan jaringan internet luas diharapkan dapat menjadi alternatif pendidikan politik, namun terbentur dengan rendahnya angka literasi masyarakat. Keberpihakan media ini tidak bisa dihilangkan, melainkan hanya bisa diminimalisir dengan memperkuat pendidikan politik di sektor lain seperti keluarga, sekolah dan masyarakat. Sekalipun demikian media massa tetap memiliki peran signifikan dalam pendidikan politik namun membutuhkan prasyarat tingkat literasi yang tinggi. Kata Kunci: Media Massa, Pendidikan Politik, Ketidaksamarataan, Literasi

Saat ini menurut Dewan Pers
Lantas bagaimana peran pendidikan politik oleh media massa ditinjau dari
METODE PENELITIAN
Pengertian Pendidikan Politik
Sebagaimana ditegaskan oleh Dekker and
Bentuk Pendidikan Politik
Tujuan Pendidikan Politik
Pendidikan Politik oleh Media Massa
Menurut data Hotsuite Indonesia
Massa pada Era Reformasi
DAFTAR PUSTAKA
Publishing Group
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call