Abstract

Malang economic growth is quite good and gets positive appreciation in the field of economy, arts, sports, science and so forth, so Malang is dubbed as one of the best cities in Indonesia. Therefore, the availability of adequate institutions that directly touch the needs of the people, in this case, zakat, is necessary. Zakat management institutions should be managed by professional, trustworthy, responsible and knowledgeable. This research uses the qualitative approach of phenomenology which aims to: 1) know the governance of Amil Zakat Institute in the perspective of good governance, 2) reveal the unique social reality of how zakat institutional governance is not a trivial issue but must be planned and organized professionally.The utilization of zakat needs to be done with a priority scale approach with the application of consumptive zakah and productive one. By managing zakat well and advanced will be able to suppress poverty even since mustahiqq become muzakk? because the society is aware of zakat. Improving the economy of the city of Malang is balanced with zakat management institutions such as BAZNAS representing the management of zakat from the role of government, YDSF under the guidance of private LAZ, and El-Zawa guided by the university.

Highlights

  • The utilization of zakat needs to be done with a priority scale approach with the application of consumptive zakah and productive one

  • the availability of adequate institutions that directly touch the needs of the people

  • This research uses the qualitative approach of phenomenology

Read more

Summary

METODE PENELITIAN

Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif. Kebenaran yang ingin diperoleh adalah konstruksi ideografis (yang menghasilkan ide, konsep atau makna) meskipun perdebatan tidak dapat dihindari.. Pendekatan kualitatif berpretensi mengungkap realitas sosial yang unik. Menurut Dimyati, analisis deskriptif dan introspeksi tentang kedalaman dari suatu kesadaran sendiri dan pengalaman langsung adalah dengan melakukan verstehen yaitu peneliti harus masuk dalam pemikiran informan. Pemilihan data informan secara purposif yaitu ditentukan sendiri oleh peneliti dan secara purposeful yaitu dipilih yang berkaitan dengan masalah.. Sumber data berasal dari hasil observasi, hasil wawancara, maupun dokumentasi yang berkaitan dengan aktivitas pengembangan penelitian. Tahapan analisis data dimulai sejak dari pralapangan, memasuki lapangan, hingga proses membuat konsep, kategori dan temuan

Pengertian Zakat
Zakat Fitrah
Zakat Māl atau Zakat Harta
Penanganan Kemiskinan
Penyebab Kemiskinan
Peran Negara dalam Penanganan Kemiskinan
Sejarah Lembaga Pengelolaan Zakat
Di Indonesia
Pengelolaan Zakat di Era Reformasi
Tinjauan Tentang Lembaga Pengelola Zakat
Asas-asas Lembaga Pengelolaan Zakat
Karakteristik Lembaga Pengelolaan Zakat
Tujuan Pengelolaan Zakat
Jenis Dana yang Dikelola Lembaga Pengelola Zakat
Akuntabilitas Lembaga Pengelolaan Zakat
Kedaan Geografis Kota Malang
Pembangunan Perekonomian Kota Malang
Tenaga Kerja
Urbanisasi Penduduk
Pertumbuhan Penduduk
Keuangan Daerah
Lingkungan
Kebutuhan Lembaga Zakat Di Malang
Persyaratan Pengelola Zakat
Menurut SK Kemenag RI
Tehnis Pengelolaan Lembaga Zaakat
Tiga Tata Kelola Zakat
Sumber Legitimasi
Profil Lembaga Zakat Di Malang
Profil EL-Zawa UIN Maliki
Tata Kelola EL-Zawa UIN Maliki
Sejarah Berdirinya YDSF
Kinerja YDSF sebagai Lembaga Zakat
KESIMPULAN

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.