Abstract


 
 
 Probolinggo is an area East Java which has beautiful tourism area, especially Gili Ketapang Island. This research purposes to know how the management system in Gili Ketapang Village Asset, Sumber Asih , Probolinggo Regency. The tourist attraction management system is an important indicator in determining the success of a tourist attraction, therefore the attraction of Gili Ketapang requires a good management system in order to become a leading attraction. Data collection techniques conducted in this study are observation techniques, unstructured interview techniques and documentary techniques. Determination technique of informant by using purposive sampling technique. Data analysis technique used is qualitative data.
 The conclusion of the discussion is the management system of Gili Ketapang tourist attraction on planning, organizing, actuating, and controlling, in each of the five components there are variables of tourism attraction, management and improvement of human resources, tourism facilities, service quality improvement, and promotion and marketing.On the other hand, this study also discusses what obstacles faced by government and society in the implementation of Gili Ketapang tourism management system.In knowing these obstacles required variables are physical constraints, among others, regarding parking, access, lodging, and shopping. Non-physical constraints on the social condition of the community, the condition of human resources, economic benefits, and institutions. Suggestions are addressed to the next Government, Manager, Society, and Academia in subsequent research
 Keywords: Management system, Tourist Attraction, and constraints.
 
 

Highlights

  • Indonesia merupakan sebuah negara kepulauan yang memiliki banyak potensi sumberdaya alam yang melimpah dan beranekaragam pula etnik budaya daerah yang khas, sehingga sangat mendukung pengembangan sektor strategis nasional yaitu pariwisata

  • The tourist attraction management system is an important indicator in determining the success of a tourist attraction, the attraction of Gili Ketapang requires a good management system in order to become a leading attraction

  • The conclusion of the discussion is the management system of Gili Ketapang tourist attraction on planning, organizing, actuating, and controlling, in each of the five components there are variables of tourism attraction, management and improvement of human resources, tourism facilities, service quality improvement, and promotion and marketing.On the other hand, this study discusses what obstacles faced by government and society in the implementation of Gili Ketapang tourism management system.In knowing these obstacles required variables are physical constraints, among others, regarding parking, access, lodging, and shopping

Read more

Summary

PENDAHULUAN

Indonesia merupakan sebuah negara kepulauan yang memiliki banyak potensi sumberdaya alam yang melimpah dan beranekaragam pula etnik budaya daerah yang khas, sehingga sangat mendukung pengembangan sektor strategis nasional yaitu pariwisata. Pada rangka mengangkat Kabupaten Probolinggo sebagai wisata bahari yang sangat populer dengan potensi yang ada di daya tarik wisata Pulau Gili Ketapang. Perkembangan pariwisata di Kabupaten Probolinggo memunculkan permasalahan baru yaitu pembangunan pariwisata tidak lagi memperhatikan kondisi lingkungan yang selaras dengan pembangunan ekonomi, adanya beberapa keganjalan dalam sistem pengelolaan daya tarik wisata contohnya seperti adanya penduduk asing yang membuka jasa pariwisata di daya tarik wisata Gili Ketapang, padahal sudah ditetapkan peratuan bahwa yang diizinkan untuk beropasi atau yang menjadi aset desa adalah masyarakat lokal, selain itu masyarakat lokal belom berpartisipasi secara maksimal dalam pembangunan pariwisata, masyarakat yang masih enggan menerima wisatawan asing dan masih banyak lagi kendala sistem pengelolaan yang ada di daya tarik wisata pulau Gili Ketapang. Penelitian ini bertujuan untuk menetahui sistem pengelolaan daya tarik wisata atau sumberdaya alam dan budaya tanpa merusak konsep ekologis dari lingkungan wisata itu sendiri dan juga dapat memajukan potensi pariwisata lokal sebagai aset desa Gili Ketapang. Konsep terakhir adalah konsep fasilitas pariwisata menurut Yoeti (1990: 81) yang berfungsi untuk menganalisis sarana (sarana pokok, sarana pelangkap, sarana penunjang ) dan prasarana ( Prasarana umum dan Prasarana yang menyangkut ketertiban dan keamanan )

METODE PENELITIAN
Kepada Pemerintah

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.