Abstract

The curriculum is an inseparable part of an education system, because it is one component in determining the achievement of a goal. Likewise the Islamic religious education curriculum (PAI) also has a very central role in various educational processes in order to achieve the direction and purpose of Islamic education itself. Islamic education aims to develop all the potential that humans have based on the Shari'ah of Islam. However, the PAI curriculum in fact, still holds problems in life, for example the learning model is still dogmatic, repository and overlapping, and the religious concepts taught have no relevance in life in modern times today. Educators and all education staff are required to truly be able to understand the curriculum and be able to develop it. In developing an Islamic religious education curriculum (PAI) certain approaches are needed, so that the curriculum developed can lead students towards the desired changes. Educators can choose a number of approaches that are appropriate to their learning model and of course by paying attention to the characteristics of Islamic religious education itself. Among the approaches that can be used in curriculum development there are four, namely: academic, humanistic, technological and social reconstruction approaches. The developed curriculum can later be implemented by various PAI teachers in the teaching and learning process in schools.

Highlights

  • Kurikulum merupakan satu komponen yang seharusnya adadalam suatu lembaga-pendidikan.1 Kurikulum mempunyai peranan yang sangat penting dan strategis untuk mencapai tujuan dari pendidikan itu sendiri, baik pendidikan yang sifatnya umum maupun pendidikan Agama.2 Penyusunan kurikulum dilakukan oleh berbagai para pakar/ahli, baik ahli di bidang

  • The curriculum is an inseparable part of an education system

  • develop all the potential that humans have based on the Shari'ah of Islam

Read more

Summary

PENGERTIAN PENDIDIKAN ISLAM DAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

Pendidikan Islam dapat diartikan sebagai suatu proses atau upaya mengajar dan mendidik ajaran Islam agar menjadi panutan serta pandangan hidup bagi pribadi seorang muslim. Toumy Al-Syaibany mendefinisikan bahwa, Pendidikan Islam adalah sebagai suatu usaha untuk mengubah tingkah laku dalam kehidupan, baik kehidupan secara individu maupun. Ditinjau dari beberapa definisi tersebut diatas, dapat disimpulkan bahwa, pendidikan Islam merupakan bimbingan secara sadar dalam rangka menumbuhkembangkan potensi atau kemampuan yang dimiliki seseorang (peserta didik) sesuai dengan tuntunan syari‟at Islam.. Terkait dengan pendidikan agama Islam Chabib Thoha dan Abdul Mu‟thi memberikan pengertian bahwa pendidikan agama Islam ialah upaya sadar dalam mempersiapkan peserta didik melalui kegiatan pembinaan dan pengajaran atau latihan-latihan agar dapat memahami, meyakini dan menghayati serta mengamalkan nilai-nilai ajaran Islam dengan memperhatikan tuntunan untuk saling menghormati agama lain.. Dapat dipahami bahwa pendidikan agama Islam merupakan suatu usaha pemberian bimbingan atau asuhan terhadap peserta didik agar nantinya mampu untuk dapat memahami , menghayati secara keseluruhan makna-makna, maksud dan tujuan yang terkandung dalam ajaran Islam, sehingga pada akhirnya ia dapat mengamalkannya serta menjadikan agama Islam sebagai.

KURIKULUM PAI
DAFTAR PUSTAKA
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call