Abstract

The traditional ceremony for the death of the ethnic Toba Batak is a sacred activity and is a hereditary heritage carried out to date. Death ceremonies vary according to the situation and place of the deceased. At present there are some changes in the implementation of the ceremonies of death after the Batak people in their hometown interact with people from other regions. The informants in this study are traditional leaders, religious leaders, people who have performed traditional death ceremonies in their hometown, namely North Tapanuli. This study found that the implementation of the stages of the event at the traditional ceremonies of death that occurred at this time experienced a development where the existing customs became more diverse. Existing traditional rites have begun to change, this change gave birth to a new habit. The occurrence of these new habits is caused by a variety of things, namely the influence of the majority of teachings adopted by the Toba Batak community, space and time that has changed, and the actualization of status and power to achieve life goals. Various strategies carried out by agents to achieve life goals by changing existing structures. Changes in the structure can be seen in changes in the implementation of ritual ceremonies which are organized repeatedly, where various practices of traditional ceremonies of death are always produced and reproduced, so they will still exist. Along with various developments, in the future the implementation of the traditional ceremony of death will experience challenges, namely consumerism, materialism and decreased solidarity. However, the challenge is not a barrier to continue carrying out traditional ceremonies.

Highlights

  • Bagi masyarakat Batak Toba di Provinsi Sumatera, seseorang yang meninggal akan mendapatkan perlakuan khusus yang terangkum dalam sebuah upacara adat kematian

  • The results of this study found that the implementation of the stages of the ceremony at the traditional death ceremony that occurred at this time has experienced developments where the existing customs have become more diverse

  • Konflik Status dan Kekuasaan Orang Batak Toba

Read more

Summary

Harisan Boni Firmando

Upacara adat kematian pada etnis Batak Toba adalah aktivitas yang sacral dan merupakan warisan turun temurun yang dilakukan sampai saat ini. Ritus-ritus adat yang ada sudah mulai berubah, perubahan ini melahirkan sebuah kebiasaan baru. Tujuan Penelitian ini untuk mengetahui perubahan sosial dalam upacara adat kematian pada etnis Batak Toba di Tapanuli Utara. Hasil penelitian ini menemukan bahwa pelaksanaan tahapan-tahapan acara pada upacara adat kematian yang terjadi saat ini mengalami perkembangan dimana adat yang ada menjadi lebih beragam. Perubahan struktur tersebut terlihat pada perubahan tatacara pelaksanaan ritus upacara adat yang terorganisir secara berulang, dimana berbagai praktek ritus upacara adat kematian selalu diproduksi dan direproduksi, sehingga akan tetap eksis. Seiring dengan berbagai perkembangan yang ada, kedepan pelaksanaan upacara adat kematian akan mengalami tantangan, yaitu konsumerisme, materialisme dan menurunnya solidaritas.

Habitus Upacara Adat Kematian Pada Etnis Batak Toba
Perubahan Pada Upacara Adat Kematian
Pelaksanaan Upacara Adat Kematian
DAFTAR PUSTAKA
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call