Abstract

<em>This research aims to identify the Islamic unity movement in the North Sumatera in the field education, preaching, culture, and society environment. The research approach of this study uses case study to describe the development of Islamic Unity in the north sumatera. Techniques for collecting data uses observation, interview, and documentation by gathering the observation result, reduction, data description and result discussion. Commonly the Islamic Unity Movement is divided into two part, first, preaching (Da’wah) movement through the distribution of Islamic Unity’s bulletins in once a fortnight. Second, the establishment of zakat center community that serving distribution of zakat community and giving scholarship in 15% from zakat, infaq and shadaqah’s income.</em>

Highlights

  • This research aims to identify the Islamic unity movement in the North Sumatera in the field education, preaching, culture, and society environment

  • The research approach of this study uses case study to describe the development of Islamic Unity in the north sumatera

  • Commonly the Islamic Unity Movement is divided into two part

Read more

Summary

Suryadi Nasution

Untuk menjadi sebuah identitas di Sumatera Utara, Persis juga agaknya ingin “setara” dengan organisasi Islam lainnya, pada tahun 1990-an Persis memulai jaringannya untuk menyentuh berbagai lapisan masyarakat, seperti mahasiswa, pemuda-pemudi. Dalam hal ini mereka mendirikan 5 lembaga otonom, yaitu; Persistri (Persatuan Islam Istri), Pemudi Persis, Pemuda Persis, HIMA Persis dan HIMI Persis di Sumatera Utara. Sebagai yang terlahir dari sebuah keterlambatan, agaknya lembaga otonom persis juga kurang mendomisasi di Sumatera Utara, hal ini misalnya bisa dilihat belum adanya Komusariat HIMA/I di setiap kampus di Kota Medan khususnya. Persis sebagai sebuah gerakan penyebaran pemahaman keagamaan sulit mendapatkan sambutan di tengah masyarakat, gerakan Persis juga terkadang dianggap sama dengan Muhammadiyah karena selain mempunyai logo (bendera) yang “mirip”, deklarasi paham keagamaan Muhammadiyah juga bernuansa tajdid, Purifikatif terhadap praktik-praktik kegamaan yang tidak sesuai dengan syariat Islam, seperti syirik, khurafat dan bid’ah. Sampai saat ini, dari 33 Kabupaten/Kota Persis baru mempunyai 9 (sembilan) Pimpinan Daerah (PD) dan 28 Cabang (PC)

METODE DAN FOKUS PENELITIAN
HASIL DAN PEMBAHASAN
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call