Abstract

Abstract The purpose of this research are (1) find out how the perceptions of high school students towards the librarians of the Bung Hatta Proclamator Library. (2) find out how the perceptions of senior high school students to the collection of Bung Hatta Proclamator Library. (3) knowing how perceptions of senior high school students to the services of Bung Hatta's Proclamator Library. (4) knowing the perceptions of high school students on Bung Hatta Proklamator Library facilities.Keywords: Perceptions, Students, Bung Hatta's Proclamator Library

Highlights

  • A. Pendahuluan Perpustakaan sebagai sarana peningkatan untuk siswa SMA dalam menambah ilmu pengetahuan, karena itu para pengawai perpustakaan maupun pustakawannya dan kalangan pelajar mengharapkan prasarana dan koleksi buku di perpustakaan yang cukup dan akses yang lebih luas.

  • Perpustakaan adalah sebuah ruangan, bagian sebuah gedung, ataupun gedung itu sendiri yang digunakan untuk menyimpan buku dan terbitan lainnya yang biasanya disimpan menurut tata susunan tertentu untuk digunakan pembaca, bukan untuk dijual.

  • Secara etimologis istilah perpustakaan berasal dari kata dasar “pustaka” yang berarti buku, kitab.

Read more

Summary

Introduction

A. Pendahuluan Perpustakaan sebagai sarana peningkatan untuk siswa SMA dalam menambah ilmu pengetahuan, karena itu para pengawai perpustakaan maupun pustakawannya dan kalangan pelajar mengharapkan prasarana dan koleksi buku di perpustakaan yang cukup dan akses yang lebih luas.

Objectives
Results
Conclusion
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call