Abstract

The purpose of this research was to determine the domestic ecotourist perception against prostitution in Bali. Thus, the result of this research can be used as a reference to see how far the practice of prostitution is needed in a tourist destination, especially in Bali, of course from the point of view of domestic ecotourist as one of the target tourism markets. Data collection procedures using documentation studies and questionnaire to 30 domestic ecotourist in Eka Karya Bali Botanic Garden. Data were analyzed using a likert scale, presented in tables and graphics, and describe by descriptive qualitative. The results of this research revealed that, if prostitution in Bali is categorized as a positive action is not agreed. Then, if prostitution in Bali is categorized as a negative action, was agreed.
 
 Keywords: Domestic Ecotourist, Perception, Prostitution

Highlights

  • Seperti dua sisi mata uang yang berbeda, dampak positif dan dampak negatif selalu menyertai suatu pembangunan industri yang pada hakikatnya ialah untuk menciptakan kesejahteraan bagi masyarakat

  • the result of this research can be used as a reference to see

  • far the practice of prostitution is needed in a tourist destination

Read more

Summary

PENDAHULUAN

Seperti dua sisi mata uang yang berbeda, dampak positif dan dampak negatif selalu menyertai suatu pembangunan industri yang pada hakikatnya ialah untuk menciptakan kesejahteraan bagi masyarakat. Perlu ditekankan bahwa yang dimaksud dengan ekowisatawan domestik dalam penelitian ini adalah wisatawan domestik yang berkunjung ke Kebun Raya Eka Karya Bali. Lain halnya dengan Maryati (2009) dikutip dalam Pauwah (2013) mengatakan persepsi adalah suatu proses pemberian arti atau proses kognitif dari seseorang terhadap lingkungannya, yang dipergunakan untuk menafsirkan dan memahami dunia sekitarnya. Dari keseluruhan variabel persepsi wanita terhadap prostitusi, baik yang masuk ke dalam kategori positif maupun negatif, diambil sebagian variabel dengan sedikit modifikasi sesuai dengan masalah kajian dan kebutuhan dalam penelitian ini. Sehingga didapatkan variabel sebagai berikut yang akan digunakan dalam penelitian : Kategori Positif (1) Prostitusi merupakan perbuatan yang wajar, (2) Adanya prostitusi membuat citra suatu destinasi wisata semakin baik, (3) Prostitusi merupakan kebutuhan bagi wisatawan saat berada di destinasi wisata, (4) Prostitusi menambah lama tinggal wisatawan di destinasi wisata, (5) Adanya prostitusi, merupakan alasan wisatawan untuk melakukan perjalanan ke suatu destinasi wisata, (6) Prostitusi perlu dilokalisasi, (7) Prostitusi dapat menambah devisa negara, (8) Prostitusi membuka peluang bisnis baru bagi pengusaha, (9) Pada akhirnya prostitusi merupakan permasalahan yang tidak dapat dihilangkan, (10) Prostitusi online merupakan solusi terbaik.

Teknik Analisis Data
Sangat tidak setuju 1
Persepsi Ekowisatawan Domestik terhadap Prostitusi di Bali
Prostitusi dapat menambah devisa
Full Text
Paper version not known

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.