Abstract

Legal protection concerning Occupational Safety and Health at company, given in effort of prevention (preventive) to avoid accident and cause work-related diseases. The Importance of Occupational Safety and Health is closely related to employee performance and ultimately affects the company's performance. In this case, this study discusses: First, general understanding of Occupational Safety and Health (K3), Second, How is the protection of law regarding Occupational Safety and Health (K3) according to the laws and regulations in Indonesia. This research is a normative juridical research with secondary data collection method that is research of library (library research) in the form of primary law material, secondary law material and tertiary legal material. The results of this study explain that the safety of work on the company is included in the technical protection, where the protection of the worker in question is for workers to be safe from the harm that can be caused by work tools or materials and work health which is also intended to protect or keep workers from the events harm health and decency in doing his job. Implementation Legal protection of Occupational Safety and Health in legislation in accordance with Law No. 1 of 1970 on Occupational Safety and Law No. 13 of 2003.

Highlights

  • Perlindungan hukum mengenai Keselamatan dan Kesehatan Kerja pada perusahaan, diberikan dalam upaya pencegahan agar tidak terjadi kecelakaan dan menimbulkan penyakit akibat kerja

  • Health is closely related to employee performance

  • The results of this study explain that the safety of work

Read more

Summary

Direktorat Sarana dan Prasarana Institut

/01/pengertian-keselamatan-dan-kesehatankerja.html 5 Suma’mur, 1987, Keselamatan Kerja dan Pencegahan Kecelakaan, CV. Kesehatan merupakan suatu kondisi fisik, mental dan sosial seseorang yang bebas dari penyakit atau gangguan kesehatan dalam lingkungan dan pekerjaan. Pada dasarnya kesehatan kerja adalah merupakan alat untuk mencapai tingkat kesehatan pekerja menjadi lebih baik, sehingga dengan sendirinya menjadi kesejahteraan pekerja dan meningkatkan produktivitas manusia dalam bekerja. Kesehatan kerja adalah spesialisasi ilmu kesehatan/kedokteran beserta prakteknya yang bertujuan agar pekerja memperoleh derajat kesehatan setinggitingginya baik fisik, mental maupun sosial dengan usaha preventif terhadap penyakit/gangguan kesehatan yang diakibatkan oleh faktor pekerjaan dan lingkungan kerja serta terhadap penyakit umum. Keselamatan dan kesehatan kerja adalah suatu program untuk melindungi yang dibuat bagi pekerja maupun pengusaha sebagai upaya pencegahan (Preventif) bagi timbulnya kecelakaan kerja dan penyakit akibat kerja dalam lingkungan kerja, yaitu dengan cara mengenali hal-hal yang berpotensi menimbulkan kecelakaan kerja dan penyakit akibat kerja.

Undang-Undang Nomor 1 tahun 1970 tentang Keselamatan Kerja
Undang-undang Republik Indonesia Nomor 13 Tahun 2003 Tentang Ketenagakerjaan
Pengupahan
Keputusan Direktur Jenderal
Full Text
Paper version not known

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.