Abstract

In 2019 for the first time held simultaneous elections. Voter turnout in this election includes millennials. Some of the millennials are at university. Therefore, it is necessary to know the role of universities in the 2019 general election. The research was conducted with statute approach, case approach, historical approach, comparative approach, and conceptual approach. From this research, it can be found that universities have sought to increase millennial voter participation in the 2019 general election by including material on elections in courses as well as conducting public lectures.

Highlights

  • In 2019 for the first time held simultaneous elections

  • Pada tahun 2019 untuk pertama kali dilakasanakan pemilihan umum serentak

  • Kenyataan ini merupakan peluang bagi mahasiswa untuk mempengaruhi orang tua dan keluarga agar berpartisipasi dalam pemilihan umum dengan baik dan benar

Read more

Summary

Pendahuluan

Pada tanggal 17 April 2019 lalu untuk pertama kali telah dilaksanakan Pemilihan Umum (Pemilihan Umum) Presiden dan Wakil Presiden, Anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR), Anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD), Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Provinsi (DPRD Provinsi), Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten (DPRD Kabupaten), serta Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota (DPRD Kota) secara serentak. Sesuai dengan ketentuan Pasal 22E Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945, Pemilihan Umum untuk memilih Presiden dan Wakil Presiden, anggota DPR, anggota DPD, serta anggota DPRD diselenggarakan berlandaskan asas langsung, umum, bebas, rahasia, lima tahun sekali. Penyelenggaraan Pemilihan Umum Presiden dan Wakil jujur, dilaksanakan dengan tujuan untuk memilih Presiden dan Wakil Presiden yang memperoleh dukungan kuat dari rakyat sehingga rnampu menjalankan fungsi kekuasaan pemerintahan negara dalam rangka tercapainya tujuan nasional sebagaimana diamanatkan dalam Pembukaan dan adil setiap presiden Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945. Pemilihan Umum anggota DPR, anggota DPD, dan anggota DPRD diselenggarakan dengan menjamin prinsip keterwakilan, yang berarti setiap Warga Negara Indonesia dljamin memiliki wakil yang duduk di lembaga perwakilan yang akan menyuarakan aspirasi rakyat di setiap tingkatan pemerintahan, dari pusat hingga ke daerah, Pemilihan Umum yang terselenggara secara langsung, umum, bebas, rahasia, jujur, dan adil merupakan syarat mutlak untuk mewujudkan wakil rakyat yang berkualitas, dapat dipercaya, dan dapat menjalankan fungsi kelembagaan legislatif secara optimal. Siapakah generasi milineal itu? Berikut ini beberapa pendapat untuk kelahiran generasi milenial (gen-Y): 1. Howe dan Strauss: Individu yang lahir antara tahun 1982 – 2004

Iconoclast
Metode Penelitian
Pembahasan
Kesimpulan
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call