Abstract

This study aims to determine and analyze the influence between monetary variables consisting of foreign investment and inflation on economic growth, and the influence of non-monetary variables consisting of total labor force and economic growth. The type of this research is descriptive research, where the data used is the time series data from 1984 to 2015 obtained from the World Bank and Central Bureau of Statistics (BPS) website, which is analyzed by Ordinary Least Square (OLS) method. The results of this study indicate that the monetary variables of foreign investment have a positive and significant impact on economic growth in Indonesia and inflation has a negative and significant effect on economic growth in Indonesia, while the non-monetary variable is the total labor force has an insignificant and positive effect on economic growth in Indonesia and Government spending has a significant and positive impact on economic growth in Indonesia.

Highlights

  • Abstrak : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh antara variabel moneter yang terdiri dari investasi asing dan inflasi terhadap pertumbuhan ekonomi, dan pengaruh variabel non moneter yang terdiri dari total angkatan kerja dan terhadap pertumbuhan ekonomi

  • This study aims to determine and analyze the influence between monetary variables consisting of foreign investment and inflation on economic growth, and the influence of non-monetary variables consisting of total labor force and economic growth

  • The results of this study indicate that the monetary variables of foreign investment have a positive and significant impact on economic growth in Indonesia and inflation has a negative and significant effect on economic growth in Indonesia, while the non-monetary variable is the total labor force has an insignificant and positive effect on economic growth in Indonesia and Government spending has a significant and positive impact on economic growth in Indonesia

Read more

Summary

PDB Harga Konstan

Berdasarkan Tabel 1. dapat dilihat perkembangan tingkat pendapatan nasional di Indonesia beserta laju pertumbuhannya selama periode 2005 2015. Lain halnya dengan laju yang terlalu optimis) banyak perusahaan memasuki sektor komoditi atau perusahaan- perusahaan komoditi yang telah ada berinvestasi untuk meningkatkan kapasitas produksi dan menyebabkan timbunan suplai sehingga menekan turun harga komoditi, sehingga berdampak pada pertumbuhan ekonomi di Indonesia berjalan lambat khususnya pada pendapatan per kapita negaranya. Penanaman modal langsung dapat mengurangi tingkat tabungan yang tercipta pada masa yang akan datang apabila kegiatan mereka mempertinggi tingkat konsumsi masyarakat sebagai akibat lebih banyak barang konsumsi yang tersedia, tidak menanam kembali keuntungan yang diperoleh dan menghalangi perkembangan perusahaan- perusahaan nasional yang sejenis (Sukirno, 2006). Pertumbuhan penduduk yang terdiri dari banyaknya angkatan kerja juga memiliki efek positif, yaitu pasar menjadi luas yang nantinya dapat merangsang bagi sektor produksi untuk meningkatkan kegiatannya. Dari permasalahan yang muncul diatas, maka penelitian ini mengambil judul “Pengaruh Variabel Moneter dan Non Moneter Terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Indonesia”

TINJAUAN PUSTAKA Pertumbuhan Ekonomi
Jumlah Penduduk terhadap Pertumbuhan Ekonomi
Pengeluaran Pemerintah Terhadap Pertumbuhan Ekonomi
Pemerintah terhadap Pertumbuhan Ekonomi di Indonesia
DAFTAR PUSTAKA
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call