Abstract

This study aims to influence profitability on corporate social responsibility disclosure, the effect of company size on corporate social responsibility disclosure, the effect of public ownership on corporate social responsibility disclosure. The study was conducted on mining companies that were officially listed on the Indonesia Stock Exchange (BEI) in 2015-2017. The population in this study were all mining companies listed on the Indonesia Stock Exchange from 2015-2017. The sample used by purposive sampling. The data analysis technique used is multiple linear regression analysis. The results showed that profitability, company size and public ownership had a positive effect on the disclosure of Corporate Social Responsibility.
 Keywords: Profitability; Company Size; Public Ownership; Corporate Social Responsibility.

Highlights

  • This study aims to influence profitability on corporate social responsibility disclosure, the effect of company size on corporate soci al responsibility disclosure, the effect of public ownership on corporate social responsibility disclosure

  • The results showed that profitability, company size and public ownership had a positive effect on the disclosure of Corporate Social Responsibility

  • Pengungkapan Sosial Dan Lingkungan Pada Perusahaan Manufaktur Go Publik

Read more

Summary

Variabel Dependen

Teori stakeholder menyatakan bahwa semakin besar profit yang dihasilkan oleh perusahaan, maka akan semakin besar pula pengungkapan CSR yang dilakukan karena sebagai bukti akuntabilitas kepada stakeholder dan meyakinkan bahwa aktivitas perusahaan sesuai dengan norma dan nilai sosial di lingkungan masyarakat (Nugroho & Yulianto, 2015). Berdasarkan uraian diatas, maka hipotesis dalam penelitian ini adalah: H1: Profitabilitas berpengaruh positif pada pengungkapan Corporate Social. Berdasarkan uraian diatas, maka hipotesis dalam penelitian ini adalah: H2: Ukuran perusahaan berpengaruh positif pada pengungkapan Corporate. Penelitian Puspitasari (2009) menyatakan semakin besar komposisi saham perusahaan yang dimiliki publik, maka dapat memicu perusahaan melakukan pengungkapan secara luas termasuk pengungkapan CSR hal ini sependapat dengan penelitian yang dilakukan oleh Dewi (2008), bertolak belakang d engan hal tersebut hasil penelitian yang dilakukan oleh Wakidi & Siregar (2011) menunjukkan bahwa kepemilikan saham publik tidak berpengaruh pada pengungkapan CSR. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini terdiri dari satu variabel dependen dan tiga variabel independen, yaitu variabel dependen/terikat (Y) adalah pengungkapan Corporate Social Responsibility. Rumus pengukuran untuk kepemilikan saham publik yang diadopsi dari penelitian Oktariani (2013) sebagai berikut: KSP=

HASIL DAN PEMBAHASAN
SIZE KSP
Ukuran perusahaan
Corporate Social Responsibility pada Perusahaan Pertambangan di BEI periode
Mempengaruhi Pengungkapan Informasi Sosial Dalam Laporan Keuangan
Governance Terhadap Praktik Earning Managemeny Badan Usaha Sektor
Responsibility Disclosure Pada Perusahaan Manufaktur yang Terd aft ar d i
Disclosure Of Social Responsibility InMining Corporate Sector Listed In
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call