Abstract

This study aims to determine the effect of investment knowledge and investment motivation on investment interests of students Economic Education, Economics Faculty, Padang State University. This type of research is descriptive and associative. The population of this study were 411 students from the Economics Faculty, Padang State University, 2016-1018. The sampling technique is Propositional Random Sampling with a sample of 80 students. The analysis technique used is path analysis "Path Analysis". The results showed that: 1) Investment knowledge has a significant effect on investment motivation of students of Economic Education Faculty of Economics, State University of Padang 2) Knowledge of investment has a significant effect on investment interests of students Economics Faculty of Economics, State University of Padang 4) Investment knowledge and investment motivation have a significant effect on the investment interests of students of Economic Education at State University of Padang. Keywords: investment knowledge, investment motivation and investment interest

Highlights

  • Pada era revolusi saat ini masyarakat tidak asing lagi yang Namanya investasi

  • This study aims to determine the effect of investment knowledge and investment motivation on investment interests of students Economic Education, Economics Faculty, Padang State University

  • The results showed that: 1) Investment knowledge has a significant effect on investment motivation of students of Economic Education Faculty of Economics, State University of Padang 2) Knowledge of investment has a significant effect on investment interests of students Economics Faculty of Economics, State University of Padang 4) Investment knowledge and investment motivation have a significant effect on the investment interests of students of Economic Education at State University of Padang

Read more

Summary

Partisipasi

Berdasarkan tabel 14 dapat dilihat bahwa rata-rata keseluruhan variabel minat berinvestasi sebesar 2,78 dengan TCR 70% yang dikategorikan baik. Hal ini menggambarkan bahwa minat mahasiswa Pendidikan Ekonomi FE UNP untuk berinvestasi sudah baik. Artinya rasa suka mahasiswa Pendidikan Ekonomi FE UNP untuk berinvestasi sudah ada namun perlu ditingkatkan lagi. Berdasarkan tabel 18 dapat dilihat bahwa deskripsi pengetahuan investasi Mahasiswa Pendidikan Ekonomi FE UNP secara keseluruhan berada pada mean 7,53, artinya nilai rata-rata dari keseluruhan mahasiswa adalah 7,53. Hal ini menunjukan bahwa dari 20 butir soal yang di berikan hanya 7,53 rata-rata nilai keseluruhan mahasiswa. Hal ini menunjukan bahwa nilai yang tertinggi yang didapat dari tes yang dilakukan adalah 15, ini menggambarkan bahwa ada beberapa mahasiswa yang sudah paham dan mengerti mengenai investasi. Secara keseluruhan dapat disimpulkan bahwa pengetahuan mahasiswa Pendidikan Ekonomi FE UNP mengenai Investasi dapat dikategorikan cukup baik.

Kebutuhan kerjasama
X2 terhadap Y
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call