Abstract

This study aims to examine the effect of Own Source Revenues, General Allocation Funds, Special Allocation Funds, and Special Autonomy Funds on Regional Expenditures. This study uses a combination of cross section data with time series in 23 regencies/cities in Aceh Province during 2010-2017, obtained from the Budget Realization Report (LRA) issued by the Directorate General of Regional Financial Management of the Ministry of Finance (DJPK Ministry of Finance). The data analysis method used is Panel Data Regression with the help of Eviews 10. The results of this study prove that Own Source Revenues, General Allocation Funds, Special Allocation Funds, and Special Autonomy Funds have a positive and significant effect on regional expenditures. The magnitude of the effect of Own Source Revenues, General Allocation Funds, Special Allocation Funds, and Special Autonomy Funds on regional expenditure is 94.22% and the remaining 5.78% is influenced by other variables outside this research model. It is recommended to local governments to use Own Source Revenues, General Allocation Funds, Special Allocation Funds, and Special Autonomy Funds effectively and efficiently so that Regional Expenditures can be increased, and the Special Autonomy Fund should be used in the interests of the general publicso as to reduce poverty and the people of Aceh become more prosperous.

Highlights

  • This study aims to examine the effect of Own Source Revenues, General Allocation Funds, Special Allocation Funds, and Special Autonomy Funds on Regional Expenditures

  • The results of this study prove that Own Source Revenues, General Allocation Funds, Special Allocation Funds, and Special Autonomy Funds have a positive and significant effect on regional expenditures

  • Peran DBH dalam memoderasi pengaruh Pendapatan Asli Daerah (PAD), Dana Alokasi Umum (DAU) dan Dana Alokasi Khusus (DAK) terhadap belanja daerah pada Provinsi Jawa Barat

Read more

Summary

Pengaruh PAD terhadap Belanja Daerah

PAD merupakan sumber pembiayaan bagi pemerintahan daerah dalam menciptakan infrastruktur daerah. Mawarini et al (2013) menemukan bahwa PAD berpengaruh positif dan signifikan terhadap belanja daerah pada kabupaten/kota di provinsi Aceh. Beberapa studi sebelumnya juga telah menemukan bahwa DAU berpengaruh positif dan signifikan terhadap belanja daerah. Pengaruh DAK terhadap Belanja Daerah Dana Alokasi Khusus adalah alokasi dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara kepada daerah tertentu dengan tujuan untuk mendanai kegiatan khusus yang merupakan urusan Pemerintahan Daerah dan sesuai dengan prioritas nasional. Kajian yang dilakukan oleh Syamni & Ichsan (2018) di Kabupaten/Kota yang terdapat di Provinsi Aceh mendokumentasikan bahwa DAK berpengaruh positif dan signifikan terhadap belanja daerah. Beberapa studi sebelumnya juga telah membuktikan bahwa OTSUS berpengaruh positif dan signifikan terhadap belanja daerah (Anwar et al, 2018; Nufus & Asmara, 2017; Jikwa & Salle, 2017). Berpengaruh signifikan terhadap Belanja Daerah Kabupaten/Kota di Provinsi Aceh H2 : Dana Alokasi Umum (DAU) berpengaruh signifikan terhadap Belanja Daerah Kabupaten/Kota di Provinsi Aceh H3 : Dana Alokasi Khusus (DAK) berpengaruh signifikan terhadap Belanja Daerah Kabupaten/Kota di Provinsi Aceh H4 : Dana Otonomi Khusus (OTSUS) berpengaruh signifikan terhadap Belanja Daerah Kabupaten/Kota di Provinsi Aceh

Jenis dan Sumber Data
Analisis Deskriptif Statistik
LNBD LNPAD LNDAU LNDAK S
Effects Test
Test Summary
Koefisien thitung
LNOTSUS adalah nilai logaritma natural dari dana otonomi khusus
Pembahasan Pengaruh PAD terhadap Belanja Daerah
KESIMPULAN DAN SARAN Kesimpulan
DAFTAR REFERENSI
Daerah terhadap Belanja Daerah
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call