Abstract

The problem of the bearing capacity of the subgrade is one of the most important thingsconsidered in a planning and work of a civil building construction. This matterbecause the soil functions as a medium that withstands the load or action of the constructionbuilt on it. Changes in weather and temperature in the field are factors that makeunstable ground. Many stabilizations have been carried out using cement soil, howeverrequires no small cost and also the results of the implementation of the soil stabilizationrelatively short-lived. Therefore, this research was conducted using a mixture ofsirtu with mixed variations of 15%, 20% and 30%. More variety of mixThe added sirtu causes the water content to decrease which will make the power value decreasethe bearing capacity of the soil increases, the value of the plastic limit increases, while the value of the liquid limit and indexthe plasticity of the soil decreases.

Highlights

  • Tanah merupakan salah satu material yang langsung tersedia dilapangan, apabila suatu tanah yang akan digunakan tidak memenuhi kriteria yang di syaratkan untuk tujuan tertentu maka tanah tersebut harus diperbaiki sifatsifatnya, karena sifat-sifat tanah dilapangan tidak selalu memenuhi kriteria, maka tanah tersebut harus distabilisasi sehingga dapat memenuhi syarat-syarat teknis yang diperlukan

  • one thing that really needs to be considered in the planning and work of a civil building construction

  • This is because the soil functions as a medium that supports the load or action

Read more

Summary

PENDAHULUAN

Tanah merupakan salah satu material yang langsung tersedia dilapangan, apabila suatu tanah yang akan digunakan tidak memenuhi kriteria yang di syaratkan untuk tujuan tertentu maka tanah tersebut harus diperbaiki sifatsifatnya, karena sifat-sifat tanah dilapangan tidak selalu memenuhi kriteria, maka tanah tersebut harus distabilisasi sehingga dapat memenuhi syarat-syarat teknis yang diperlukan. Stabilisasi tanah yang dilakukan pada tanah berguna untuk memperbiki sifat-sifat teknis tanah.Masalah pada tanah yang sering kita temui dilapangan adalah terjadinya perubahan kadar air yang mengakibatkan perubahan volume tanah sehingga saat musim hujan tanah cenderung mengembang akibat dari infiltrasi air hujan dan mengalami penyusutan saat musim kemarau akibat proses penguapan pada lapisan permukaan dan akibat penurunan muka air tanah.Sampel tanah yang digunakan pada pengujian ini merupakan jenis tanah yang diambil dari lokasi kelurahan Koya Tengah, Distrik Muara Tami, Kota Jayapura.Serta sirtu yang akan digunakan sebagai bahan tambah/stabilisasi pada tanah dasar, jenis sirtu yang digunakan sebagai bahan tambah/stabilisasi diambil dari Harapan, Kabupaten Jayapura. Penelitian ini penulis menguji bagaimana pengaruh penambahan sirtu 15%, 20%, dan 30% terhadap nilai CBR di kelurahan Koya Tengah, Distrik Muara Tami, Kota Jayapura

TINJAUAN PUSTAKA
ANALISIS DAN PEMBAHASAN
Kadar air rata-rata
KESIMPULAN
Full Text
Paper version not known

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call