Abstract

(The Effect of Wood Vinegar Through to The Drinking Water on The Quality of Broiler Chicken Carcass)ABSTRACT. This aims of this research was to determine the percentage of carcass, commercial carcass parting and meat bone ratio (breast, thigh and wing) of broiler consumed wood vinegar. This research was assigned into used Completely Randomized Design (CRD) with 5 different treatments and each 3 replicates. The treatments were dose of wood vinegar, R0 = water + 0% wood vinegar, R1 = water + 0.25% wood vinegar, R2 = water + 0.5% wood vinegar, R3 = water + 0.75% wood vinegar, R0 = water + 1% wood vinegar. The observed parameters were percentage of carcass, commercial sliced carcass parting and meat bone ratio. The results showed that wood vinegar in the drinking water did gave not significantly (P0,05) effect to the percentage of carcass, commercial sliced carcass parting and meat bone ratio of broiler chickens. It is concluded that Liquid wood vinegar can be used for broiler chickens until 1%.

Highlights

  • Kebutuhan masyarakat akan konsumsi ayam pedaging semakin meningkat setiap tahunnya

  • Pada umumnya konsumen menyukai daging yang memiliki kualitas baik dilihat dari bobot daging juga keamanan saat mengkonsumsinya

  • The results showed that wood vinegar in the drinking water did gave not significantly (P>0,05) effect to the percentage of carcass, commercial sliced carcass parting and meat bone ratio of broiler chickens

Read more

Summary

MATERI DAN METODE

Ternak yang digunakan dalam penelitian adalah ayam broiler (DOC), strain Ross, sebanyak 90 ekor. Kandang yang digunakan dalam penelitian adalah kandang “Battery Colony” bertingkat sebanyak 15 petak kandang berukuran 75 cm x 50 cm x 40 cm. Setiap kandang dilengkapi tempat pakan, tempat minum dan lampu pijar 60 watt. Ransum yang digunakan dalam penelitian adalah ransum komersil yang diperoleh dari pabrik pakan PT. Japfa Comfeed Indonesia Tbk. Perlakuan yang diberikan berupa pemberian asap cair ke dalam air minum. Sebelum asap cair diberikan melalui air minum, terlebih dahulu dicampurkan zeolit ke dalam asap cair sebagai penyaring zat- zat karsinogenik. Rancangan dalam penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan 5 perlakuan dan 3 ulangan. Peubah yang diukur dalam penelitian ini adalah persentase karkas, irisan karkas komersil (dada, paha dan sayap) dan meat bone ratio (dada, paha dan sayap). Perbedaan yang terjadi antar perlakuan diuji dengan Duncan’s Multi Range Test (Stell and Torrie, 1993)

HASIL DAN PEMBAHASAN
Meat Bone Ratio Dada
DAFTAR PUSTAKA
Massa Protein Daging Dada dan
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call