Abstract
The Islamic banking industry has long been awaited by all Muslim communities who want a banking system based on sharia principles in Indonesia. Even though Islamic banks are now present, there are still many dynamics faced by Islamic banking. This study aims to describe the influence of Islamic financial literacy, religiosity and perceptions of Jabodetabek students on decisions to use Islamic banking services. The research method used in this research is quantitative with data collection method using purposive sampling method with a total sample of 181 respondents who are distributed to students who use Islamic banking in Jabodetabek through questionnaires. The data analysis techniques in this study were validity tests, reliability tests, classical assumption tests, multiple linear regression tests and hypothesis testing with the help of the Statistical Package for the Social Sciences (SPSS) software version 25. The results of this study indicate that the Islamic financial literacy variable, religiosity and perceptions of Jabodetabek students have a positive and significant influence on the decision to use Islamic banking services.
Highlights
The Islamic banking industry has long been awaited by all Muslim communities who want a banking system based on sharia principles in Indonesia
Peranan SDM mahasiswa muslim Indonesia dalam membangun eskalasi gerakan ekonomi Islam dirasa sangatlah penting
“Pengaruh Religiusitas Dan Persepsi Nasabah Terhadap Keputusan Memilih Bank Syariah” 10, no. 1 (2018): 48–62
Summary
Muhammad Ikbal Falevy1), Suryani2), Prima Dwi Priyatno3) Universitas Pembangunan Nasional Veteran Jakarta. Industri perbankan syariah telah lama dinantikan oleh segenap masyarakat muslim yang menginginkan sebuah sistem perbankan berlandaskan prinsip syariah di Indonesia. Meskipun kini bank syariah telah hadir, namun masih banyak dinamika yang dihadapi oleh perbankan syariah. Penelitian ini bertujuan untuk menjabarkan pengaruh dari literasi keuangan syariah, religiusitas dan persepsi mahasiswa jabodetabek terhadap keputusan menggunakan layanan perbankan syariah. Metode riset yang digunakan dalam penelitian ini berjenis kuantitatif dengan metode pengumpulan data menggunakan metode purposive sampling dengan jumlah sampel sebanyak 181 responden yang disebarluaskan kepada para mahasiswa yang menggunakan perbankan syariah di Jabodetabek melalui kuesioner. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa variabel literasi keuangan syariah, religiusitas dan persepsi mahasiswa jabodetabek memiliki pengaruh yang positif dan signifikan terhadap keputusan menggunakan layanan perbankan syariah. Kata kunci : Literasi keuangan syariah, religiusitas, persepsi, perbankan syariah
Talk to us
Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have
Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.