Abstract

Entrepreneurship education is currently done in college, with the intention to form youth entrepreneur and succesful independent life; many factors thought to influence the formation of entrepreneurship intention to young people who have got entrepreneurship education. The research aims to test the research model that describes the relationship between psychological characteristics constructs, subjective norm constructs, attitudes to entrepreneurship constructs, and entrepreneurship intention constructs among the students who have got knowledge about entrepreneurship. Using survey by questionnaires distributing to more than one hundred and seventy students, research results showed that there are positive and significant relationship between Psychological Characteristics with Entrepreneurship Attitudes construct, and Entrepreneurship Attitudes constructs with Entrepreneurship Intention construct. There is another interesting research finding that there is no relationship between Subjective Norms cosntruct with any of Psychological Characteristics construct, Entrepreneurship Attitude construct, and Entrepreneurship Intention construct. This is presumably because the majority of respondents plan to work after graduation and after a while they just think of the possibilities for entrepreneurship activities.

Highlights

  • Abstrak: Saat ini pendidikan kewirausahaan banyak dilakukan di perguruan tinggi, dengan maksud agar terbentuk generasi muda yang berorientasi berwirausaha dan hidup mandiri; sejumlah faktor diduga berpengaruh pada terbentuknya niat berwirausaha bagi generasi muda yang telah mendapat pendidikan kewirausahaan

  • Entrepreneurship education is currently done in college

  • many factors thought to influence the formation of entrepreneurship intention to young people

Read more

Summary

KAJIAN TEORI

Carsrud dan Brannback (2011) menyatakan bahwa usaha kecil sesungguhnya adalah ‘mesin’ dari kegiatan ekonomi sebuah negara. Perubahan arah riset ini didasarkan pada keyakinan bahwa dengan memahami keinginan seseorang untuk melakukan sesuatu akan menjadi prediktor terbaik dari aktivitas orang tersebut di masa mendatang. Dari beberapa hasil penelitian terdahulu di atas, dapat dikemukakan beberapa faktor penting pendorong kegiatan berwirausaha, yakni karateristik psikologis, yang meliputi internal locus of control, kecenderungan mengambil resiko, kepercayaan diri, dan motivasi berprestasi; faktor tersebut akan berpengaruh pad norma subyektif dan sikap terhadap kegiatan wirausaha, yang kemudian berdampak pada minat orang tersebut untuk berwirausaha. Niat’ dapat diartikan sebagai kecenderungan yang relatif menetap pada seseorang untuk merasa tertarik pada suatu bidang tertentu dan merasa senang berkecimpung dalam berbagai kegiatan yang berkaitan dengan bidang itu; dengan demikian individu yang berminat menjadi wirausahawan secara umum merasa tertarik dan cenderung senang dengan profesi wirausaha. Dapat dikemukakan model sebagai berikut: Karateristik Psikologis: - Locus of Control - Kepercayaan Diri - Kecenderungan

Mengambil Resiko
Tingkat Pengeluaran per Bulan
Hubungan Konstruk
Findings
DAFTAR RUJUKAN
Full Text
Paper version not known

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.