Abstract

Abstrak Latar belakang : Diabetes melitus merupakan penyakit metabolik yang dapat menyebabkan depresi. Penanganan depresi dapat dilakukan secara farmakologi dan non-farmakologi. Salah satu penanganannya dengan doa dan dzikir Al-Ma’tsurat. Metode ini mempunyai manfaat seperti kenyamanan dan ketenangan pada hati terutama ketika mengalami depresi. Tujuan : Untuk mengetahui pengaruh doa dan dzikir Al-Ma’tsurat terhadap skor depresi pasien diabetes melitus di Puskesmas Mlati 1. Metode : Quasy experiment with ( Non Equivalent Control Group) Pretest Posttest . Jumlah sampel 34 responden terdiri dari 17 responden kelompok kontrol dan 17 responden kelompok intervensi dengan teknik Purpossive Samping untuk menentukan kelompok kontrol dan intervensi dengan menggunakan intervensi doa dan dzikir Al-Ma’tsurat. Data diuji dengan uji parametrik Paired T-test dan Independent T-test. Hasil : Terdapat pengaruh doa dan dzikir al-ma’tsurat terhadap skor depresi pasien diabetes melitus. hasil paired T-test kelompok kontrol nilai p value = 0,350 tidak terdapat pengaruh signifikan. Sedangkan kelompok intervensi nilai p value= 0,000, menunjukkan adanya pengaruh intervensi doa dan dzikir al-ma’tsurat. Analisa dengan menggunakan Independent T-test , didapatkan p value =0,000 pada post-test kedua kelompok menunjukkan perbedaan secara signifikan. Hasil dari penelitian ini dapat digunakan sebagai asuhan keperawatan holistik dalam penanganan depresi pasien diabetes melitus. Kesimpulan : Terdapat pengaruh doa dan dzikir Al-Ma’tsurat terhadap skor depresi pasien diabetes melitus. Kata kunci : Doa dan Dzikir Al-Ma’tsurat, Depresi, Diabetes Melitus Abstract Background: Diabetes mellitus is a metabolic disease that can cause depression. Treatment of depression can be done pharmacologically and non-pharmacologically. One of non-pharmacology treatment is with prayer and dhikr Al-Ma'tsurat. This method has benefits such as comfort and tranquility in the mind especially when someone is depressed. Objective : The study is to know the influence of prayer and dhikr Al-Ma'tsurat against depression score of Diabetes Mellitus patient at the Public Health Centre (PHC) Mlati 1. Method : Quasi-experiment with Pretest-Posttest (Non-Equivalent Control Group). The sample size of 34 respondents consisted of 17 control group respondents and 17 respondents of the intervention group with Purposive Sampling technique to determine the control group and intervention by using the intervention of prayer and dhikr Al-Ma'tsurat. Data were tested with parametric Paired T-test and Independent T-test. Result: There is an influence of prayer and dhikr Al-Ma'tsurat against depression score of diabetes mellitus patient. Result paired T-test control group value p-value = 0.350 there is no significant influence. While the intervention group value p-value = 0,000, indicating the influence of prayer intervention and dhikr Al-Ma'tsurat. Analysis of Independent T-test p-value = 0.000 in the post-test of both groups showed significant differences. The results of this study can be used as holistic nursing care in the treatment of diabetes mellitus patients depression. Conclusion : There is the influence of prayer and dhikr Al-Ma'tsurat against depression scores of patients with diabetes mellitus. Keywords: Prayer and Dhikr Al-Ma'tsurat, Depression, Diabetes Mellitus. Normal 0 false false false EN-US X-NONE X-NONE /* Style Definitions */ table.MsoNormalTable {mso-style-name:Table Normal; mso-tstyle-rowband-size:0; mso-tstyle-colband-size:0; mso-style-noshow:yes; mso-style-priority:99; mso-style-qformat:yes; mso-style-parent:; mso-padding-alt:0cm 5.4pt 0cm 5.4pt; mso-para-margin-top:0cm; mso-para-margin-right:0cm; mso-para-margin-bottom:8.0pt; mso-para-margin-left:0cm; line-height:107%; mso-pagination:widow-orphan; font-size:12.0pt; font-family:Times New Roman,serif; mso-fareast-font-family:Times New Roman;}

Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call