Abstract

This study aims to examine the effect of corporate governance on the capital structure of manufacturing companies listed on the Indonesia Stock Exchange. Companies need an optimal capital structure so that there are no problems that will later impact the risk of high corporate bankruptcy. Capital structure will be optimal if there is no agency problem. Agency problems occur because of differences in interests between managers, investors, and creditors. To reduce agency conflict, corporate governance is needed. Institutional ownership and the size of the audit committee are used in this study as part of corporate governance. Debt to equity ratio was used to measure capital structure in this study. The sample used in this study amounted to 76 manufacturing companies listed on the Indonesia Stock Exchange. The sample selection in this study used a purposive sampling method. The type of data used is secondary data obtained from www.idx.co.id. The analytical method used is multiple regression analysis. The results of the study show that institutional ownership has a significant effect on capital structure, while the audit committee has no significant effect on capital structure. Keywords: capital structure, corporate governance, institusional ownership, audit committee

Highlights

  • PENDAHULUAN Pada saat sekarang ini perusahaan bersaing dengan sangat ketat, karena saat ini sudah tidak sedikit lagi perusahaan yang listing di Bursa Efek Indonesia

  • This study aims to examine the effect of corporate governance on the capital structure of manufacturing companies listed on the Indonesia Stock Exchange

  • Capital structure will be optimal if there is no agency problem

Read more

Summary

METODE PENELITIAN

Jenis Penelitian Penelitian ini mengacu pada penelitian kausatif. Menurut Suryabrata (2014), penelitian kausatif merupakan penelitian yang bertujuan untuk menyelidiki kemungkinan hubungan sebab akibat dengan berdasarkan pengamatan terhadap akibat yang ada mencari kembali faktor yang mungkin menjadi penyebab melalui data tertentu. Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh variabel independen yaitu Corporate Governance yang diproksikan dengan kepemilikan institusional dan ukuran komite audit terhadap variabel dependen yaitu struktur modal pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI tahun 2014-2017. Dalam penelitian ini populasinya adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada tahun 2014-2017. Adapun kriteria-kriteria dalam pengambilan sampel Perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI dari tahun 2014-2017; Perusahaan sampel menerbitkan laporan keuangan dan laporan tahunan; Perusahaan sampel memiliki data kepemilikan institusional dan komite audit; Perusahaan sampel memiliki seluruh data yang dibutuhkan. Data dalam penelitian ini berupa laporan keuangan dan laporan tahunan masing-masing perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia selama periode 2014-2017. Penulis mengumpulkan data laporan keuangan dan laporan tahunan perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia berdasarkan periode penelitian. Perhitungan uji normalitas dengan menggunankan SPSS versi 21 dengan kaidah pengujian berdasarkan nilai probabilitas, Jika probabilitas (sig) uji KolmogrovSmirnov> 0,05 maka Ho diterima; Jika probabilitas (sig) uji Kolmogrov-Smirnov

Uji Multikolinearitas
Uji Kelayakan Model Uji Koefisien Determinasi
HASIL DAN PEMBAHASAN Statistik Deskriptif
Analisis Data Hasil Uji Asumsi Klasik Uji normalitas
DAFTAR PUSTAKA
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call