Abstract

Kampung Bubutan is one of the original community of settlements in the city of Surabaya. As the coastal city, Surabaya closely with the image as a trading city. These factors led many immigrants come from many different cultures, local and international including Netherlands. This article will discuss about what makes the formation of the settlement pattern at Kampung Bubutan, and how the acculturation between Javanese and Colonial on the settlement using descriptive–qualitative method. The results is Kali Mas river and Mancapat mythe effected the formation of Kampung Bubutan settlements. Colonial architectural found in the basic shape of the building and building technology . While the Javanese architecture found in the building ornaments, organizations of space, and the meaning of the Javanese who appreciate nature and social community. Values, advices, and good wises from Javanese giving much meaning in the house. Keywords: Javanese architecture, colonial architecture, etnic aculturation

Highlights

  • Kota Surabaya mengalami beberapa fase historikal dimulai dari masa pengaruh kerajaan Majapahit, kemudian menjadi kota Kolonial, hingga sekarang menjadi kota metropolitan

  • These factors led many immigrants come from many different cultures

  • This article will discuss about what makes the formation of the settlement pattern

Read more

Summary

Jalan arteri

3.2 Telaah Rumah Kolonial Rumah kolonial yang berkembang di Indonesia memiliki 6 tipe, Nix, T [1994:268]; Indische Empire Style, Voor 1900, NA 1900, Romantiek, Tahun 1915-an (perpaduan NA 1900 dan Romantiek); dan Tahun 1930-an (pengaruh Amsterdam School dan De Stijl). Sebuah rumah kolonial yang akan dijadikan sebagai sampel yaitu rumah nomor 11 di bubutan gang V. Wujud fisik bangunan ini jika ditinjau dari teori Nix, mengacu pada tipe Voor 1900. Rumah bapak Tedjo di jalan Bubutan V nomor 11 ini berdiri pada tahun 1909 dan masih terawat dengan baik (Gambar 3). Telaah rumah dibagi dalam dua tahap, tahap awal mencari pengaruh budaya Jawa dan Kolonial dari wujud fisik rumah, dan tahap selanjutnya menelusuri fungsi kegiatan dan makna dalam budaya Jawa. Tabel 1 menjelaskan bagaimana unit-unit amatan pada rumah dihubungkan dengan ada/tidaknya pengaruh dari arsitektur Jawa dan arsitektur Kolonial

Makna ornamen sulur pengaruh budaya Jawa
Bersifat privat
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call