Abstract

This article is a case study on the legal issues surrounding beatings and torture suffered by rape offenders incarcerated in the Wirogunan Prison, Yogyyakarta. Purpose of this research is to identify profile of perpetrator and determinate what factors are behind this deviant behaviour. This research uses a criminological method or approach. Data has been obtained from direct observation, expert interviews and literature review. One of the important findings is that beatings and torture of rape offenders are justified by the general inmates on the basis of negative labelling given toward the offender and his crime.

Highlights

  • Abstrak Tulisan ini akan menelaah persoalan seputar penganiayaan narapidana pelaku perkosaan di Lembaga Pemasyarakatan Wirogunan Yogyakarta

  • a case study on the legal issues surrounding beatings and torture suffered by rape offenders incarcerated in the

  • determinate what factors are behind this deviant behaviour

Read more

Summary

19 Wawancara dengan Petugas Lembaga Pemasyarakatan Wirogunan Yogyakarta

Beberapa contoh bentuk kekerasan yang pernah terjadi di Lembaga Pemasyarakatan Kelas II A Yogyakarta antara lain terjadinya perampasan dan penipuan e-money (e-voucher) sesama narapidana, pencurian di dalam kamar narapidana, perkelahian kelompok, perpeloncoan khususnya bagi napi yang baru masuk dan perkara asusila, pengelompokan berdasarkan kedaerahan, bahasa khusus untuk tidak mudah dikenali oleh orang luar, homoseksual serta kode etik untuk saling melindungi rahasia sesama narapidana.[21]. Lebih lanjut disampaikan bahwa dampak negatif dari lemahnya pengamanan dan pengawasan terhadap narapidana adalah adanya perpeloncoan yang dilakukan terhadap narapidana dengan perkara asusila.[22].

Pembunuhan
Perilakunya biadab
Full Text
Paper version not known

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call