Abstract

Tobacco is one of the most important plants which were cultivated by Farmers Groups "Darma Mukti Tani I" and "Karya Tani" of Wangon District, Banyumas Regency. However, several obstacles often interfere with the production of tobacco, including quite high tobacco pests and diseases. Socialization of plant pests diseases management by using Trichoderma sp. and Pseudomonas fluorescens biopesticides, needs to be done. The activity aimed was to increase knowledge and skills of farmers on pests and diseases in tobacco and their management measures with biological pesticides. Issues addressed farmers partners with several technology solution, which was conducted by the transfer of technology through education, training, demonstration plots, and mentoring. Dissemination activities were able to increase their knowledge of pests and diseases, their control, and the control of environmental friendly as 58,82, 62,5, and 67.67%, respectively. The training activities of P. fluorescens exploration was able to improve their ability as 166.67%. Propagation activity and application training could improve their ability for 100 and 73,33%, respectively. The training activities of Trichoderma sp. exploration were able to improve their ability as 94,44%, while the propagation and application training could improve their ability, respectively, as 73,33 and 88.23%. Application of biological pesticides P. fluorescens and Trichoderma sp. at demonstration plot was able to increase growth and reduced the intensity of bacterial and fusarium wilt disease by 40-50%.Keywords: Tobacco, technology transfer, pests and diseases, biological control.

Highlights

  • Tobacco is one of the most important plants which were cultivated by Farmers Groups "Darma Mukti Tani I" and "Karya Tani" of Wangon District, Banyumas Regency

  • Kegiatan sosialisasi dan pelatihan pestisida hayati berbasis P. fluorescens P60 untuk mengendalikan penyakit pada tanaman tembakau dilaksanakan di rumah Ketua Kelompok Tani Darma Mukti Tani I diikuti oleh anggota kelompok tani mitra

  • Perakitan Biopestisida Trichoderma spp.sebagai Agensia Hayati Penyakit Tanaman untuk Meningkatkan Produksi Tanaman

Read more

Summary

Pengendalian hama dan penyakit tembakau ramah lingkungan

Kegiatan sosialisasi mampu meningkatkan pengetahuan anggota kelompok tani tentang hama danpenyakit pada tanamantembakau dan pentingnya tindakan pengendalian yang efektif, efisien, ramah lingkungan dan lestari (Tabel 1). Pengetahuan petani tanaman tembakau terhadap pengendalian hama dan penyakit yang ramah lingkungan juga masih rendah, hanya 30%. Kegiatan sosialisasi mampu meningkatkan pengetahuan petani tentang jenis hama dan penyakit sebesar 58,82%, pengendalian hama dan penyakit tembakau 62,5 %, serta pengendalian hama dan penyakit yang ramah lingkungan sebesar 67,67% (Tabel 1). Kegiatan sosialisasi dan pelatihan pestisida hayati berbasis P. fluorescens P60 untuk mengendalikan penyakit pada tanaman tembakau dilaksanakan di rumah Ketua Kelompok Tani Darma Mukti Tani I diikuti oleh anggota kelompok tani mitra. Kegiatan sosialisasi serta pelatihan perbanyakan dan aplikasi pestisida hayati berbasis P. fluorescens,mampu meningkatkan pengetahuan dan ketrampilan anggota kelompok tani (Tabel 2). Kegiatan sosialisasi mampu meningkatkan pengetahuan petani tentang manfaat P. fluorescenssebesar 78,57%

Kegiatan pelatihan eksplorasi mampu meningkatkan kemampuan petani
Sesudah kegiatan
EksplorasiTrichoderma sp
Petak demplot teknologi
UCAPAN TERIMA KASIH Terima kasih kepada Direktorat
Findings
DAFTAR PUSTAKA
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call