Abstract

ABSTRAKHasil Riskesdas 2010 menunjukkan bahwa Cakupan tertinggi terdapat pada bayi kelompok umur 0 bulan (39,8 %) dan terendah pada bayi dengan kelompok umur 5 bulan (15,3 %). Prevalensi balita stunting (pendek+sangat pendek) di propinsi NTB adalah 43,7% Angka tersebut berada di atas angka nasional (36,5%), dan secara umum masalah balita stunting (pendek+sangat pendek) di provinsi NTB masih cukup tinggi karena memiliki prevalensi di atas 20%. Untuk itu peneliti melakukan penelitian untuk mencari model pendampingan yang tepat,sebaagai salah satu upaya untuk mengatasi masalah status giziDisain penelitiannya adalah rancangan penelitian Eksperimen Sederhana dengan jenispost-test only control group design. Penelitian akan dilaksankan di Madiun-Jawa Timur dan Mataram-NTB, mulai April s/d Oktober 2015.Ada perbedaan yang signifikan praktek pemberian ASI eksklusif dari ibu yang mendapatkan pendampingan dengan metode home visit dengan ibu yang tidak mendapat pendampingan. Bayi dari ibu yang mendapatkan pendampingan mempunyai peluang/kesempatan untuk menyusui ASI saja sebesar 9,333 kali lebih tinggi dibandingkan bayi dari ibu yang tidak mendapat pendampingan. Z-score balita dari ibu yang mendapat pendampingan mempunyai nilai sedikit lebih tinggi dibandingkan yang tidak mendapat pendampingan, namun secara statistik tidak terdapat perbedaan yang signifikan status gizi balita 0-3 bulan dari kedua kelompok. Sehubungan dengan hasil tersebut direkomenadasikan untuk menggunakan model pendampingan “home visit pada ibu hamil trimester 3” agar praktek pemberian ASI eksklusif meningkat. Kata Kunci :Pendampingan Ibu Hamil Trimester III, Home Visit,ASI, Status Gizi

Highlights

  • Results of Riskesdas in 2010 showed that the highest coverage was on 0 month age group infants (39,8%) and the lowest was on 5 months age group infants (15,3)

  • Statistic test results obtained p value of 1,000, it meant that there was no significant difference in initiation practice of early breastfeeding between women who received the mentoring and women who did not receive the mentoring

  • Statistic test results obtained p value of >0,05 which meant that there was no significant difference of Z score average between infants of mothers who received the mentoring with infants of mothers who did not received the mentoring, neither on WAZ, HAZ nor WHZ index (Table 3)

Read more

Summary

Introduction

Results of Riskesdas in 2010 showed that the highest coverage was on 0 month age group infants (39,8%) and the lowest was on 5 months age group infants (15,3). Discussion: Z-score of infants of mothers who received the mentoring had sligtly higher score than infants of mothers who did not receive the mentoring, but statistically there was no significant difference in 0-3 months infants nutritional status between both group. In connection with those results, it is recommended to use the mentoring model of “home visit to 3rd trimester pregnant women” in order to increase the exclusive breastfeeding practice. According to data o National Health Survey (Susenas) in 2010, it is known that only 33,6% of infants in Indonesian who received exclusive breastfeeding This means there are still about 2/3 infants in Indonesia who are less lucky. There are several factors that cause the low coverage of Jurnal Ners Vol. No 2 Oktober 2016: 311-314 exclusive breastfeeding in Indonesia such as the dissemination of information among health workers and people which not optimal, that was only 60% of people who know the information about breastfeeding and only 40% of trained health workers who are able to give breastfeeding counseling

Methods
Results
Discussion
Conclusion

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.