Abstract

The existence of the co-19 pandemic is the cause of the implementation of large-scale social restrictions (PSBB), which resulted in almost all Indonesian people can only carry out their activities at home. As a result of the high activity being carried out at home, the by-products in the form of garbage also increased a lot. Both organic and inorganic waste, which often cannot be utilized. On the other hand, the educational process that usually occurs in schools now has to move to the house, with the mother acting as a teacher. Of the many stimulation needs that must be obtained by early childhood, religious values become the main thing that needs to be instilled as a foundation for them to be able to live their lives later. The purpose of this activity is to improve the ability of parents to use waste as a medium of Islamic learning in children. The activity was carried out in the South Tangerang area, with 15 participants having pre-school age children. The activity was carried out using the method of presenting material using a zoom cloud meeting, giving video tutorials, presenting the results of the work, and giving assignments. The results of the activity show that there are many media that participants can produce based on waste, especially cardboard and plastic, to be used in Islamic religious learning in early childhood.

Highlights

  • Abstrak Adanya pandemik covid-19 menjadi penyebab diberlakukannya pembatasan social berskala besar (PSBB), yang mengakibatkan hampir seluruh masyarakat Indonesia hanya dapat melakukan aktivitasnya di rumah

  • The existence of the co-19 pandemic is the cause of the implementation of large-scale social restrictions

  • which resulted in almost all Indonesian people can only carry out

Read more

Summary

Pemanfaatan limbah sampah sebagai media pembelajaran agama Islam

Berbagai lini kehidupan berubah drastic sejak wabah covid-19 merebak di hampir seluruh Negara di dunia, tidak terkecuali di Indonesia. Banyak yang harus dipahami orangtua untuk dapat melaksanakan pendampingan kepada anak-anaknya agar kebutuhan anak dalam proses tumbuh dan kembangnya tercapai maksimal sesuai dengan usia, karakteristik dan kemampuan anak. Anak usiadini merupakan anak yang berada pada rentang usia 0-6 tahun yang membutuhkan berbagai stimulasi untuk mengembangkan berbagai aspek perkembangannya termasuk perkembangan nilai agama dan moral (Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia No 137 Tahun 2014/ Permendikbud RI). Tidak banyak media yang tersedia di rumah untuk dapat digunakan dalam proses pembelajaran dan penanaman nilai agama dan moral tersebut. Berdasarkan permasalahan tersebut maka diperlukan solusi yang dapat membantu orangtua meningkatkan pemahamannya mengenai pembelajaran agama bagi anak usiadini serta meningkatkan kemampuan membuat media untuk pembelajaran agama tersebut. Solusi yang dilakukan adalah melalui kegiatan pengabdian kepada masyarakat dengan judul “pemanfaatan limbah sampah sebagai media pembelajaran agama Islam bagi anak usiadini di masa pandemik Covid-19”

Limbah sampah
Media pembelajaran bagi anak usia dini
Pembelajaran agama Islam
METODE PENERAPAN
HASIL DAN KETERCAPAIAN SASARAN
Media yang dipresentasikan kipas rakaat salat
Bisa celengan membuat huruf
UCAPAN TERIMA KASIH
Findings
Daftar Pustaka

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.