Abstract

Optimization of tofu waste management in Danger Village masbagik kemacatan East Lombok district has been done. Danger village is a village that focuses its economic sector on home indutrsi tofu making. Almost 50% of the total population in the village is involved in this field. Tofu waste, both solid waste and liquid waste, which was initially only disposed of and caused a foul smell, has now been optimally processed into biogas. This new energy source can be used by citizens as fuel for production. The purpose of this activity aims to improve the skills of citizens designing and building household-scale digesters in order to optimize the management of waste tofu into biogas. The method of activity used is focus discussion group to need assement problems that exist in the citizens, and then transfer biogas technology by providing assistance to citizens as partners ranging from digester making to slury management of biogas waste. The result of this activity is the establishment of household-scale digesters in partners and increased understanding of partners related to the use of waste tofu both solid and liquid to become biogas and the realization of the concept of energy independent villages

Highlights

  • Optimization of tofu waste management in Danger Village masbagik kemacatan East Lombok district has been done

  • a village that focuses its economic sector on home indutrsi tofu making

  • Almost 50% of the total population in the village is involved in this field

Read more

Summary

Optimalisasi Pengelolaan Limbah Tahu Menjadi Biogas Menuju Desa Mandiri Energi

Abstrak: Optimalisasi pengelolaan limbah tahu di Desa Danger kemacatan Masbagik Kabupaten Lombok Timur sudah dilakukan. Baik limbah padat maupun limbah cair, yang awalnya hanya dibuang begitu saja dan menimbulkan bau busuk, kini sudah diolah secara optimal menjadi biogas. TujuanKegiatan ini bertujuan untuk mrningkatkan keterampilan warga merancang dan membangun digester skala rumah tangga guna optimalisasi pengelolaan limbah tahu menjadi biogas. Metode kegiatan yang digunakan adalah focus discussion group untuk need assement permasalahan yang ada pada warga, dan kemudian transfer teknolgi biogas dengan cara memberikan pendampingan kepada warga sebagai mitra mulai dari pembuatan digester sampai pengelolaan slury sisa biogas. Hasil dari kegiatan ini adalah terbangunnya digester skala rumah tangga pada mitra dan meningkatnya pemahaman mitra terkait dengan pengelohan limbah tahu baik padat maupun cair untuk menjadi biogas serta terwujudnya konsep desa mandiri energi Kata Kunci: Limbah tahu; biogas; desa mandiri energi

Metode Pelaksanaan Kegiatan
Hasil dan Pembahasan
Findings
Daftar Pustaka
Full Text
Paper version not known

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call