Abstract
Life insurance products consist of a single life insurance and joint life insurance. Joint life is a state where the rule die life is a combination of two or more factors, such as the husband-wife, parent-child. The research is to obtain the formula of the annual premium of joint life insurance with the age of x, y, and z. By using formula and constants Helligmann-Pollard will be determined value of mortality tables, life annuity and single premium to get the formula annual premium joint life insurance for three persons. In addition, this study also aims to get the number of annual premium joint life insurance for a household of three consisting of a married couple and one son with the ages of 50, 45, dan 15 years old, with the interest rate of 5% used. For the contract terms of one and two years, the annual premium of joint life for two persons respectively and greater than the joint life insurance of three persons. While for three to ten years contract, the annual premium of joint life insurance three person is bigger than the joint life insurance for two persons.
Highlights
Life insurance products consist of a single life insurance and joint life insurance
This study also aims to get the number of annual premium joint life insurance for a household of three consisting of a married couple and one son with the ages of 50, 45, dan 15 years old, with the interest rate of 5% used
Insurance Models for Joint Life and Last Survivor Benefit
Summary
Sakit, kerusakan atau kehilangan harta benda adalah sebuah kejadian yang tidak terduga yang dapat dialami oleh siapapun. Asuransi jiwa merupakan program asuransi yang memberikan proteksi terhadap resiko pada jiwa seseorang yang menjadi tertanggung. Maka manfaat asuransi pasti akan tetap memberikan seluruh manfaat dana pendidikan, dana pensiun maupun santunan meninggal yang direncanakan tanpa harus melanjutkan pembayaran preminya terhadap perusahaan asuransi jiwa. Perusahaan asuransi jiwa merupakan perusahaan yang memberikan jasa dalam penanggulangan resiko yang dikaitkan dengan hidup dan meninggalnya seseorang yang dipertanggungkan. Life yang dijelaskan oleh Futami [3], maka pada tulisan ini akan dikaji besarnya premi yang harus dibayarkan pada asuransi jiwa hidup gabungan untuk tiga orang, selain itu penelitian ini juga bermaksud melihat apakah asuransi Joint Life untuk tiga orang juga memiliki kesimpulan yang sama dengan asuransi Joint Life untuk dua orang yang telah dibahas pada jurnal (Matvejevs & Matvejevs [4]). Tujuan dari penelitian ini adalah mendapatkan rumusan premi dari asuransi jiwa joint life untuk tiga orang dan membandingkan nilai premi dari asuransi jiwa joint life untuk dua orang dengan tiga orang
Talk to us
Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have
Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.