Abstract

This research was conducted to find out changes in the education sector caused by one of the viruses that is quite prevalent today, namely the corona virus which is widely known by the public as Covid-19. By using the method of data collection and interviews. The educational process that initially used face-to-face activities carried out in schools has now become online that can be done at home, where students and teachers use online methods through various fairly sophisticated applications. Advances in information technology are very supportive in the learning process during the Covid-19 pandemic. This makes it easier for students to access various materials presented by the teacher. The purpose of the study was to determine the learning strategies used at SD Muhammadiyah 2 Waru during the Covid-19 pandemic. And naming the character of students in accordance with the Muhammadiyah curriculum and pioneering the progress and development of education, as well as various parties in improving the quality of education at SD Muhammadiyah 2 Waru. The results of the study show that the strategy used by SD Muhammadiyah 2 Waru at this time is to use online learning methods which are carried out online and offline learning which is carried out face-to-face in accordance with school rules and regulations and apply fairly strict health protocols. Based on the research that has been done, it can be concluded that the Covid-19 pandemic has had a considerable impact on the world of education. As well as advances in information technology that has been very advanced connecting students and teachers in using various applications such as whatsapp groups, google class and zoom. Apart from that, many people are paying attention to the current prokes.

Highlights

  • This research was conducted to find out changes in the education sector caused by

  • namely the corona virus which is widely known by the public as Covid-19

  • that can be done at home

Read more

Summary

Pendahuluan

Saat ini hampir seluruh dunia sedang digemparkan dengan adanya wabah Virus Corona. Wabah yang terkenal dengan sebutan Covid-19 ini ditemukan di kota Wuhan china. Bidang pendidikan merupakan salah satu bidang kehidupan dan kegitan sosial yang dampak cukup besar dari pembatasan pandemi Covid-19 ini. Salah satunya juga berdampak pada kegitan belajar mengajar di SD Muhammadiyah 2 Waru, semenjak pembatasan berlaku pembelajaran dilakukan secara daring dengan menggunakan aplikasi canggih, antara lain pertemuan virtual yang dapat dilakukan dengan zoom,google meet,video call by WhatsApp,google classroom. Dapat kita rasakan banyak sekali perkembangan yang sangat pesat dan canggih dalam bidang teknologi informasi, hal ini terjadi tuntutan yang timbul dari dampak Covid-19. Karena hal ini membutukan penguasaan ilmu teknologi dan informasi bagi semua guru orang tua dan peserta didik, guuna mendukung pembelajaran agar berjalan secara efektif pada masa pandemi Covid-19 ini.[2] Sehingga menimbulkan pro dan kontra, tetapi dengan kondisi saat ini yang tidak memungkinkan untuk melakukan tatap muka, mau dan tidak mau pembelajar online lah yang menjadi salah satu pilihan cukup tepat. Karena teknolgi informasih yang menjadikan pegangan bagi guru dalam mengelola pembelajaran pada pandemi saat ini, serta mewujudkan suatu cita-cita yang terdapat pada diri peserta didik

Metode Penelitia
Sejarah SD Muhammadiyah 2
Pengukuran suhu tubuh
Kesimpulan
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call