Abstract

Tumih wood (Combretocarpus rotundatus (Miq.) Danser) is classified as an unknown type of wood which is widely grown in peat swamp forests in Central Kalimantan. This study aims to analyze the physical properties and mechanical properties of wood in axial and radial directions so that they can be utilized properly. The results of the study resulted in fresh water content and dry air content of wood air, each of which was 71,58% and 19,33%, kiln dry weight 0,72, tangential shrinkage 9,68%, radial shrinkage 5,02% and longitudinal shrinkage 0,19%. Testing of mechanical properties resulted in a flexural firmness of 618,33 kg/cm2, compressive strength parallel to the fiber 333,27kg/cm2, shear constancy 92,02 kg/cm2, hardness 355,60 kg/cm2, and stiffness at 19,50kg/cm2. Based on the Indonesian Wood Construction Regulations Standard (PKKI) NI 5-1961 tumih wood is included as a strong class III of Indonesian wood, so it is quite well used for home building raw materials, beams, floor and wall boards, door/window frames, and furniture.

Highlights

  • Tumih wood (Combretocarpus rotundatus (Miq.) Danser) is classified as an unknown type of wood which is widely grown in peat swamp forests in Central Kalimantan

  • This study aims to analyze the physical properties and mechanical properties of wood in axial and radial directions so that they can be utilized properly

  • Sifat Fisika dan Mekanika Kayu Ipil (Endertia spectabilis Steenis & de Wit Sidiyasa) Berdasarkan Letak Ketinggian dalam Batang

Read more

Summary

Latar Belakang

Hutan rawa gambut Kalimantan Tengah merupakan salah satu hutan yang banyak menyimpan potensi kayu kurang dikenal baik dari segi jenis maupun jumlahnya. Kayu tumih (Combretocarpus rotundatus (Miq.) Danser) tergolong kurang dikenal (lesser known species) masih sangat terbatas pemanfaatannya, secara lokal untuk kayu bakar dan bahan bangunan secara terbatas seperti balok, serta penjualannya dikelompokkan dalam jenis kayu campuran. Pemanfaatan kayu menjadi kayu secara komersial dapat dicapai apabila sifat fisika kayu dan mekanika kayu tumih dalam satu batang pohon diketahui dengan jelas alternatif teknologi pemanfaatan/ pengolahan kayu dan penggunaannya secara tepat baik memenuhi persyaratan bahan baku industri hasil hutan

Tujuan Penelitian
Bahan dan Alat
Kadar Air Segar
Sifat Mekanika Kayu Tumih
Nilai keteguhan geser kayu tumih
Hasil ini diperkuat dengan pernyataan
Nilai keteguhan pukul kayu tumih
KESIMPULAN DAN SARAN
DAFTAR PUSTAKA
Jenis pada Posisi Aksial dan Radial
Penelitian dan Pengembangan Hasil
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call