Abstract
Ada beberapa tanaman obat yang popular, salah satunya yaitu Cabai Jawa yang juga merupakan salah satu komuditas ekspor yang cukup tinggi dengan nilai jual yang fantastis, namun di Indonesia terutama di wilayah Madura pengetahuan masyarakat tentang hal tersebut masih minim karena memang tidak adanya pembudidayaan dari pemerintah sekitar. Oleh karena itu penelitian bertujuan untuk melakukan Clustering daerah yang membudidayakan tanaman ini sehingga ditemukan daerah yang masuk kategori rendah, sedang dan tinggi dipamekasan. Metode K-Means Clustering adalah metode yang cocok untuk penelitian ini dan alur kerjanya ialah mengelompokkan data n ke dalam cluster yang serupa dan berbeda dengan data cluster yang lainnya. Metode ini dikombinasikan dengan metode Algoritma Genetika sebagai optimasi pada centroid awal sehingga hasil dari clustering ini bisa optimal. Berdasarkan hasil evaluasi menggunakan Silhouette Coefficience didapatkan nilai sebesar 0. 52156 menggunakan GA dan K-Means
Talk to us
Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have
Similar Papers
More From: Journal of Electrical Engineering and Computer (JEECOM)
Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.