Abstract

Failure in degraded forest rehabilitation was caused by using chosen species without pay attantion on site characterictics. Species selection by looking at site limiting factor, will increase success in degraded forest rehabilitation. This research aims to study the influence of physical and chemical soil properties on growth of Shorea leprosula Miq , Shorea palembanica Miq , dan Shorea mecisopteryx. Data was analyzed using multiple linear regression analysis with mean annual increment (MAI) of height and diameter as dependent variable and soil properties as independent variable . The results showed that growth increment of S.palembanica was the most species that influnced by soil perperties with R 2 a djusted value for MAI- diam e ter and MAI- h e i gh t repectively, 0.946 and 0.674 whereas others two Shorea have R 2 a djusted value < 0.5. The research also showed that available P content was the limiting factor of the three species . T here wa s a difference of each species in respond to the available P content. MAI- height on S . mecisopteryx and MAI- diam e ter and MAI- h e i gh t on S . pelambanica will increase in line with decreasing available P content w hile S . leprosula require d P available increasing in order to increas e of MAI-diameter . This indicates that each species have specific response on certain soil properties content .

Highlights

  • Deforestrasi dan degradasi hutan merupakan penyebab utama berkurangnya hutan yang ada di Indonesia

  • The results showed that growth increment of S.palembanica was influnced by soil perperties with R2 adjusted value for mean annual increment (MAI)-diameter and MAI-height repectively, 0.946 and 0.674 whereas others two Shorea have R2 adjusted value < 0.5

  • Journal of Tropical Forest Science, 26(2), pp

Read more

Summary

Pendahuluan

Deforestrasi dan degradasi hutan merupakan penyebab utama berkurangnya hutan yang ada di Indonesia. KLHK (2014) melaporkan bahwa laju deforestrasi pada tahun 2013-2014, untuk hutan primer adalah sebesar 429.400 ha/tahun dan hutan sekunder sebesar 25,725 ha/tahun. Peningkatan laju deforestrasi ini menyebabkan terbentuknya hutan yang tidak produktif dan mengancam keberadaan beberapa jenis dari famili Dipterocaraceae. Salah satu faktor penting agar kegiatan tersebut berhasil yaitu pemilihan jenis yang sesuai dengan kondisi tempat tumbuh. Dari marga Shorea ada tiga spesies yang sedang diteliti di hutan tidak produktif yaitu Shorea leprosula, Shorea mecisopteryx dan Shorea palembanica tergolong dalam kelompok meranti merah. S. leprosula (meranti tembaga) dapat tumbuh dengan baik pada tanah yang berdrainase baik maupun tanah rawa pada kondisi tanah liat (Soerianegara dan Lemmens, 1994). Beberapa penelitian menunjukkan bahwa pertumbuhan bervariasi walaupun spesies yang digunakan sama pada masing-masing tempat tumbuh. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan pertumbuhan 3 jenis shorea (S. leprosula, S. palembanica, dan S. mecisopteryx) terhadap beberapa sifat fisik dan kimia tanah

Lokasi dan Waktu Penelitian
Pengambilan Data
Analisis data
Kondisi Tempat Tumbuh
Hubungan antara pertumbuhan Shorea dengan sifat-sifat tanah
Findings
Kesimpulan
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call