Abstract

A fractional diffusion-wave equations in a fractional viscoelastic media can be constructed by using equations of motion and kinematic equations of viscoelasticmaterial in fractional order. This article concerns the fractional diffusion-wave equations in the fractional viscoelastic media for semi-infinite regions that satisfies signalling boundary value problems. Fractional derivative was used in Caputo sense. The analytical solution of the fractional diffusion-wave equation in the fractional viscoelastic media was solved by means of Laplace transform techniques in the term of Wright function for simple form solution. For general parameters, Numerical Inverse Laplace Transforms (NILT) was used to determine the solution.

Highlights

  • A fractional diffusion-wave equations in a fractional viscoelastic media can be constructed by using equations of motion

  • Fractional derivative was used in Caputo sense

  • equation in the fractional viscoelastic media was solved by means of Laplace transform techniques

Read more

Summary

PENDAHULUAN

Reologi dapat dipandang sebagai ilmu yang mempelajari tentang deformasi dan aliran material yang terjadi akibat adanya interaksi antara tegangan dan regangan pada material. Hasil observasi Nutting [1] pada banyak material, disimpulkan bahwa formula umum untuk menyatakan hubungan tegangan σ(t), regangan ( S), dan waktu adalah σ(t) ∼ C S.t−α dengan α. Available online at www.jfma.math.fsm.undip.ac.id but mendasari terbentuknya konsep model viskoelastis fraksional, dengan tujuan untuk menemukan hubungan tegangan dan regangan secara tepat pada kelas-kelas material yang lebih luas [2]. Teknik yang digunakan untuk mendapatkan solusi umum adalah dengan transformasi Fourier-Laplace, penggunaan Green function serta merepresentasikannya dalam bentuk integral Mellin-Barnes. Dalam penelitian ini persamaan difusi-gelombang fraksional yang secara khusus dikaji pada media viskoelastis fraksional dengan mengunakan konsep turunan fraksional Caputo. Solusi analitik dari persamaan difusi-gelombang fraksional umumnya dicari menggunakan teknik transformasi Laplace. Penyelesaian dari persamaan yang diperoleh dalam penelitian ini akan diarahkan pada penggunakan fungsi Wright untuk parameter tertentu yang dibatasi. Perbandingan antara solusi analitik dan solusi numerik disajikan dengan menggunakan grafik

Turunan Fraksional
Fungsi Khusus Terkait
Misalkan juga K
Model Scott-Blair
Konstruksi Persamaan Untuk Model Scott-Blair
KONSTRUKSI PERSAMAAN DIFUSI-GELOMBANG FRAKSIONAL
Solusi Persamaan Difusi-Gelombang Pada Model Scott-Balir
Contoh
KESIMPULAN DAN PENELITIAN LANJUTAN
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call