Abstract

ABSTRACT Diabetes mellitus is a long-term condition caused by the failure of the pancreas to produce enough insulin, which causes an increase in blood glucose levels. Education, nutritional therapy, physical exercise, and pharmacological therapy are the four main pillars of managing diabetes mellitus. Research with quantitative methods, correlational descriptive research design, cross sectional approach. The research sample was 82 respondents, the sample technique used was total sampling. The research instrument uses a questionnaire. The statistical test used was the Chi-Square test. The results showed that there was a significant relationship between knowledge (p-value 0.000), attitude (p-value 0.000), family support (p-value 0.000), and support from health workers (p-value 0.000) with patient dietary compliance type 2 diabetes mellitus. The results show that type 2 diabetes patients at the Pasar Minggu 1 Public Health Center in South Jakarta have a relationship between knowledge, attitudes, family support, and the support of health workers with their dietary adherence. Keywords: Dietary Compliance, Knowledge, Attitudes, Diabetes ABSTRAK Diabetes melitus adalah kondisi jangka panjang yang disebabkan oleh kegagalan organ pankreas untuk menghasilkan cukup insulin, yang menyebabkan peningkatan kadar glukosa dalam darah. Pendidikan, terapi nutrisi, latihan fisik, dan terapi farmakologis adalah empat pilar utama penanganan diabetes melitus. Penelitian bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang berhubungan dengan kepatuhan diet pasien Diabetes melitus tipe 2 di Puskesmas kelurahan Pasar Minggu Jakarta Selatan. Penelitian dengan metode kuantitatif, desain penelitian deskriptif corelational, pendekatan cross sectional. Sampel penelitian berjumlah 82 responden, teknik sampel yang digunakan total sampling. Instrumen penelitian menggunakan kuesioner. Uji statistik yang digunakan uji Chi-Square. Hasil penelitian menunjukan ada hubungan hubungan yang signifikan antara pengetahuan (p-value 0,000), sikap (p-value 0,000),dukungan keluarga (p-value 0,000), dan dukungan tenaga kesehatan (p-value 0,000) dengan kepatuhan diet pasien diabetes melitus tipe 2. Hasilnya menunjukkan bahwa pasien diabetes tipe 2 di Puskesmas Keluarahan Pasar Minggu 1 di Jakarta Selatan memiliki hubungan antara pengetahuan, sikap, dukungan keluarga, dan dukungan tenaga kesehatan dengan kepatuhan diet mereka. Kata Kunci: Kepatuhan Diet, Pengetahuan, Sikap, Diabetes

Full Text
Paper version not known

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.