Abstract

<p><em> In the construction of multi-storey buildings, every aspect must be considered in accordance with the rules set out in the Act. Article 7 Paragraph 3 of Law 28/02 states that building construction must meet four aspects, namely safety, health, comfort, and convenience. To support the realization of these aspects, it is necessary to have a building utility. The Joint Lecture Building (GKB) of Sultan Agung Islamic University in Semarang, is a building that has 10 floors and is a busy building because it is used by several faculties, such as the PGSD Faculty, Language Faculty, Communication Faculty, and Nursing Faculty. In the operation of the GKB building, there are several complaints that occur in the GKB such as electricity that often goes out, some rooms have less lighting / dark, queues of elevator users are piling up and visually, the GKB building has the potential of being struck by lightning because it has high above average.</em></p><p><em>Seeing these conditions, the authors conducted a study to evaluate the reliability of buildings based on the utility of the building with methods that have been used in other studies, namely the scoring method that is based on visual inspection and by adding measurement methods, and calculations. From these results found the reliability value of the GKB building on the criterion of health scores got a score of 81, the health and comfort criteria scored 99, the ease criterion scored a score of 98. So the reliability of the GKB building got a score of 92 and was included in the unfit category.</em></p>

Highlights

  • ABSTRAK Dalam pembangunan gedung bertingkat harus di perhatikan setiap aspeknya sesuai peraturan yang sudah ditetapkan dalam Undang – Undang

  • From these results found the reliability value of the Gedung Kuliah Bersama (GKB) building on the criterion of health scores got a score of 81, the health and comfort criteria scored 99, the ease criterion scored a score of 98

  • Utilitaspada Gedung Kuliah Bersama (GKB) masihbelum efektif dalam memenuhi keselamatan dan kenyamanan penghuni bangunan, hal ini di buktikan dengan nilai pencahayaannya masih dibawah batas minimum dan waktu tunggu elevator yang lama sehingga mempengaruhi kenyamanan penghuni bangunan

Read more

Summary

PENDAHULUAN

Pada Pasal 7 Ayat 3 UU 28/02 menyatakan pembangunan gedung harus memenuhi empat aspek yaitu keselamatan, kesehatan, kenyamanan, dan kemudahan. Penulis melakukanpenelitian untuk mengevaluasi keandalan bangunan berdasarkan utilitas bangunannya dengan metode yang sudah pernah digunakan dalam penelitian lain yaitu dengan metode 55coring yang di dasari dari pemerikasaan visual serta dengan menambahkan metode pengukuran, dan perhitungan. Dengan melakukan evaluasi pada utilitas bangunan tersebut dapat diketahui seberapa tingkat keandalan bangunan tersebut dalam memenuhi aspek keamanan, kenyamanan, dan kemudahan. Sehingga hasil dari penelitian dapat dijadikan acuan untuk perbaikan kedepannya dan segala aktifitas yang ada pada gedung tersebut dapat berjalan tanpa gangguan. GKB memiliki sumber suplai daya listrik sebanyak 2 buah yaitu trafo dengan ukuran 630 kVA dan dua buah generator yang berkapasitas 1500 kVA tiap generatornya.

METODE PENELITIAN
LVMDP 100 100 100
Kepala
Instalansi AC 100 100 100
Sistem Pencegahan dan Penanggulangan Kebakaran
Panel kontrol kebakara n
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call