Abstract

Individual performance greatly influences the success of an organization. Each individual is expected to work optimally so that the company's goals can be achieved to the maximum. There are several factors that can affect individual performance, among which are the effectiveness of accounting information systems and the user's technical ability. This research was conducted to obtain empirical evidence regarding the effect of the effectiveness of accounting information systems and the user's technical ability on individual performance. This research was conducted in 35 LPD in Denpasar City. The sample of this research was 105 respondents with a purposive sampling method. Data collection is done by distributing questionnaires. The analysis technique used is multiple linear regression. Based on the results of this study indicate that the effectiveness of accounting information systems and the user's technical ability has a positive effect on individual performance.
 Keywords: Accounting Information System Effectiveness; User Technical Capabilities; Individual Performance.

Highlights

  • Tidak dapat dipungkiri bahwa kemajuan teknologi informasi telahmengubahcara hidup masyarakat di dunia dalam menjalankan aktivitas sehari-hari

  • Based on the results of this study indicate that the effectiveness of accounting information systems and the user's technical ability has a positive effect on individualperformance

  • SIMPULAN Berdasarkan hasil penelitian yang telah diperoleh melalui pengujian statistikdan pembahasan yang telah diuraikan pada bab sebelumnya, maka dapat disimpulkan bahwa, semakin efektif penerapan suatu sistem informasi akuntansi dan semakin baik kemampuan teknis yang dimiliki oleh pengguna suatu sistem informasi akuntansi, maka kinerja individual akan semakin meningkat

Read more

Summary

Total Aset LPD Kota Denpasar

Denpasar mengalami peningkatan setiap tahunnya selama tiga tahun terakhir yaitu sejak tahun 2016-2018. Perbedaan dari penelitian ini dengan penelitian terdahulu, yaitu penelitianini mengukur variabel kinerja individual dan kemampuan teknis pengguna sistem informasi akuntansi. Dalam Technology Acceptance Model Theory (TAM), menerangkan jika setiap individu pengguna SIA (karyawan) merasakan kemudahan dan mampu menerima manfaat dari suatu sistem informasi akuntansi, maka pekerjaan karyawan tentu akan dipermudah dengan adanya sistem tersebut. Hasil penelitian terhadulu yang telah dilakukan oleh Garrison et al, (2015), Alannita & Suaryana (2014), Widyasari & Suardikha (2015), Dewi & Suardikha (2015), Dewi & Dharmadiaksa (2017), memperoleh hasil bahwa kemampuan teknis pengguna SIA berpengaruh positif terhadap kinerja individual. Hasil uji reliabilitas menunjukkan bahwa nilai Cronbach’s Alpha masing-masing variabel pada kuesioner meliputi variabel kinerja individual (Y), efektivitas sistem informasi akuntansi (X1) dan kemampuan teknis pengguna SIA (X2) lebih besar dari 0,7 maka dapat disimpulkan bahwa kuesioner yag digunakan sudah reliabel.

Unstandarized Residual
Bebas Heteroskedastisitas
Adjusted R Square
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call