Abstract

The purpose of this research is to examines the effectiveness of quantum teaching learning by comparing the final results between students who use quantum teaching learning and without use quantum teaching learning at elementary school level learning. This research use a quasi-experimental research with a quantitative approach. The research design was Posttest Only Control Group Design by using quantum teaching learning in the experimental group discussion and lecture method in the control group. The population was all students in six grade of SDN Pojoksari academic year 2015/2016. The sampling technique used was cluster random sampling. Data collection methods used in this research is documentation and testing. Analysis data techniques in this research using t-test significance level of 5%. The result of this research is quantum teaching learning effective applied to elementary school mathematics courses.

Highlights

  • PENDAHULUAN Pendidikan merupakan upaya untuk mengembangkan kemampuan individu dalam mengantisipasi kemungkinan-kemungkinan yang sedang atau yang akan terjadi

  • The purpose of this research is to examines the effectiveness of quantum teaching learning by comparing the final results between students who use quantum teaching learning and without use quantum teaching learning at elementary school level learning

  • The research design was Posttest Only Control Group Design by using quantum teaching learning in the experimental group discussion and lecture method in the control group

Read more

Summary

Quantum Teaching Learning adalah model pembelajaran yang menyenangkan

Profesi Pendidikan Dasar, Vol 4, No 2, Desember 2017: 131 - 135 e-ISSN: 2503-3530 p-ISSN: 2406-8012 serta menyertakan segala dinamika yang menunjang keberhasilan pembelajaran itu sendiri dan segala keterkaitan, perbedaan interaksi serta aspek-aspek yang dapat memaksimalkan momentum untuk belajar. Quantum Teaching Learning dapat dipandang sebagai model pembelajaran yang ideal, karena menekankan pada kerja sama antara peserta didik dan guru untuk mencapai tujuan bersama. Dengan menggunakan model pembelajaran yang tepat, maka diharapkan dapat meningkatkan prestasi belajar siswa pada mata pelajaran matematika. Model pembelajaran Quantum Teaching ini efektif meningkatkan karakter kreatifitas dan hasil belajar Matematika pada siswa kelas III SD Negeri Peterongan (Permana dkk, 2016: 154). METODE PENELITIAN Bentuk penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah Quasy Experimental Design (Eksperimen semu) dengan rancangan penelitiannya adalah Posttest-Only Control Design yaitu rancangan yang menyertakan kelompok kontrol sebagai pembanding (Sugiyono, 2007). Adapun rancangan penelitian ini dapat digambarkan dengan skema pada tabel 1

Quantum Teaching Learning
Data normal Data
Full Text
Paper version not known

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.