Abstract

Pemasaran melalui Tiktok juga semakin berkembang dengan adanya tren dan fenomena baru yang dikenal dengan Key Opinion Leader (KOL) adalah individu yang berkualitas dengan keahlian, pengetahuan, dan pengalaman dibidang tertentu dan diakui oleh para followernya di jejaring sosial. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa efektif penggunaan media promosi KOL terhadap minat beli. Penelitian dilakukan dengan memakai metode kuantitatif, data primer dari kuesioner yang dijawab oleh 100 orang. Penelitian ini telah menunjukkan bahwa penggunaan KOL Tasya farasya di Tiktok memiliki dampak positif dan besar terhadap brand awareness produk Somethinc. Kesimpulan dari penelitian ini adalah Tasya farasya berhasil meningkatkan brand awareness melalui perannya sebagai KOL di Tiktok mampu menumbuhkan kepercayaan merek dengan memberikan review, informasi tentang kegunaan dan instruksi penggunaan produk Somethinc. Kata kunci : Key Opinion Leader, Marketing Communication, Brand Awareness, Brand Personality, Brand Identity, Tiktok

Full Text
Paper version not known

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.