Abstract

<p>Bankruptcy can be defined as a situation where the company is experiencing lack or insufficiency of funds to run or continue his efforts. Sometimes bankruptcy is also defined as a state or a situation where the company fails or no longer able to meet obligations to creditors ..</p><p> This study is a qualitative research, data collection method using linear snowball method, where researchers gather information about the used car businesses in Semarang bankrupt. Interview rolled like a snowball because it must be interviewed one by one informant with persuasive way in order to dig important information about some of the causes of bankruptcy they experienced.</p><p> The results of this study explains that the majority of defaults caused by the use of capital structure which is not qualified, followed by lack of proper accounting reporting, subsequent poor management systems, and the last of the economic factor. Limitations of this study is, on the informant that focuses on the used car business only, and has not been tested for other businesses. This research is expected to provide benefits for businesses, because a business must have a system of early prevention against bankruptcy.</p>

Highlights

  • This study is a qualitative research, data collection method using linear snowball method, where researchers gather information about the used car businesses in Semarang bankrupt

  • The results of this study explains that the majority of defaults caused by the use of capital structure which is not qualified, followed by lack of proper accounting reporting, subsequent poor management systems, and the last of the economic factor

  • Limitations of this study is, on the informant that focuses on the used car business only, and has not been tested for other businesses

Read more

Summary

Latar Belakang Masalah

Kebangkrutan dapat diartikan sebagai situasi dimana perusahaan mengalami kekurangan atau ketidakcukupan dana untuk menjalankan atau melanjutkan usahanya. Sehingga sejak dua tahun terakhir, usaha penjualan mobil bekas dalam kondisi stagnan bahkan cenderung turun. 112 Jurnal Dinamika Sosial Budaya, Volume 19, Nomor 1, Juni 2017 itu, harga pasaran mobil bekas turun bahkan dalam beberapa kasus tidak memiliki harga pasar yang jelas. Penelitian mengenai kebangrutan dengan metode kualitatif belum banyak dilaksanakan oleh peneliti-peneliti terdahulu, maka tentunya akan menambah potret penelitian-penelitian tentang kebangrutan khususnya menggunakan metode kaulitatif. Perumusan Masalah Dengan adanya penelitian terdahulu tentang kebzngkrutan dengan menggunakan metode kuantitatif (metode-metode prediksi kebangkrutan) maka perlu penelitian replikasi tetapi dengan metode kualitatif, sehingga rumusan masalah dalam penelitian ini adalah mengapa terjadi kebangkrutan pada pelaku bisnis mobil bekas di Semarang ? Pertanyaan penelitiannya adalah bagaimana mendiagnosis kebangkrutan pada pelaku bisnis mobil bekas di Semarang ? Perumusan Masalah Dengan adanya penelitian terdahulu tentang kebzngkrutan dengan menggunakan metode kuantitatif (metode-metode prediksi kebangkrutan) maka perlu penelitian replikasi tetapi dengan metode kualitatif, sehingga rumusan masalah dalam penelitian ini adalah mengapa terjadi kebangkrutan pada pelaku bisnis mobil bekas di Semarang ? Oleh karena itu, pertanyaan penelitiannya adalah bagaimana mendiagnosis kebangkrutan pada pelaku bisnis mobil bekas di Semarang ?

Teori Pemasaran
Pemasaran adalah Suatu usaha yang terpadu untuk mengembangkan rencana
METODE PENELITIAN
ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN
SIMPULAN DAN SARAN
DAFTAR PUSTAKA
Full Text
Paper version not known

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.