Abstract

The creation of interactive learning activities can be influenced by the availability of media and learning resources as a useful tool in teaching and learning activities. The effectiveness of students' absorption of difficult and complicated learning materials can be achieved with the help of the demonstration tool as a media. The purpose of this research is to produce an earthquake demonstration tool, as a valid learning media for use in the learning process of physics in junior high schools. This development research uses the R & D method which was adapted from Nieveen & Folmer with three-phase, namely: preliminary research, development or prototyping phase, and the formative evaluation within the development stage. The evaluation of the validation of the media uses the instrument of validation of the earthquake demonstration tool with 5 indicators and the assessment of validation of the guidebook with 4 indicators. The results of the design of the media obtained the validation score for the earthquake demonstration tool with a score of 4.5 where a very valid category and the handbook obtained a validation score of 4.4 with a very valid category. Based on the results of this research, an earthquake demonstration tool had been successfully made and a guidebook for its use as a physics science learning media is valid and suitable for use in junior high schools.

Highlights

  • Abstrak Terciptanya kegiatan pembelajaran yang interaktif dapat dipengaruhi oleh tersedianya media dan sumber belajar sebagai alat bantu yang berguna dalam kegiatan belajar mengajar

  • The creation of interactive learning activities can be influenced by the availability of media and learning resources

  • complicated learning materials can be achieved with the help of the demonstration tool

Read more

Summary

PENGEMBANGAN ALAT PERAGA GEMPA BUMI SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN IPA FISIKA

Gunawan*1), M Nor2), Hendar Sudrajad3) 1,2,3) Pendidikan Fisika, Universitas Riau. Keefektifan daya serap siswa terhadap bahan pelajaran yang sukar dan rumit, dapat dicapai dengan bantuan media sebagai alat bantu.Tujuan penelitian pengembangan ini untuk menghasilkan alat peraga gempa bumi, sebagai media pembelajaran yang valid untuk digunakan dalam proses pembelajaran IPA fisika di SMP. Berdasarkan hasil penelitian ini, maka telah berhasil dibuat sebuah alat peraga gempa bumi dan buku panduan penggunaannya sebagai media pembelajaran IPA fisika yang valid dan layak digunakan di sekolah menengah pertama. Deassy & Wahono (2017) mengatakan bahwa siswa lebih suka pembelajaran dengan menggunakan media serta dilibatkan dalam penggunaan media sebagai rangsangan belajar bagi mereka yang memperoleh hasil 73% siswa menyatakan termotivasi memperlajari IPA dengan menggunakan media pembelajaran yang sesuai dan lengkap melalui pengisian angket pra-penelitian. Guru tidak perlu mengulang-ulang penjelasan dan mengurangi penjelasan verbal (lisan), sehingga guru dapat memberikan perhatian lebih banyak kepada aspek pemberian motivasi, perhatian, dan bimbingan yang dapat berdampakpositif terhadap hasil belajar siswa

Bahan dan Metode
Hasil dan Pembahasan
Kategori SV SV SV SV SV SV
Kelayakan tampilan
Kesimpulan dan Saran
Daftar Pustaka

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.