Abstract

Tujuan dari deteksi objek manusia adalah untuk mengidentifikasi objek manusia dalam image. Adanya perubahan objek manusia yang dipengaruhi oleh faktor-faktor internal seperti ekspresi wajah, bentuk tubuh, warna kulit, dan pergerakan badan serta dipengaruhi oleh faktor eksternal seperti kondisi pencahayaan, latar belakang yang bervariasi dan sudut pengambilan image. Mendeteksi objek manusia terhadap beberapa kondisi seperti didapatkan pada image yang berisi lebih dari satu objek, dan ukuran objek yang bervariasi didalam image. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan merancang aplikaasi untuk mendeteksi objek manusia yang ada dalam image. Algoritma thinning digunakan untuk pengenalan pola objek manusia dari satu image untuk gambar yang lain agar menyamakan objek piksel untuk pendeteksian yang maksimal. Local maxima digunakan sebagai fungsi untuk memaksimumkan pencarian piksel pada objek dalam image untuk mempermudah dan mempercepat deteksi image.

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.