Abstract

This research was conducted with the aim to analyze regression the influence of parental socioeconomic status on the social skills of 5-6 year olds in Malang Regency. This research was carried out in Kindergaten Karangploso District, Malang Regency. The time of the study was from March to April 2018. The data collection used Harry King's Nomograph method in determining the sample of the population. The total population of 645 with the standard error 5% with a multiplier factor of 1.195. The sample number was 200.1 rounded to 200 samples of the Harry King Nomograph method. Data analysis used the IBM SPSS 20 program. Based on the results of the study it was found there was a significant and positive influence on the parental socioeconomic status on the social skills of children aged 5-6 years in Malang Regency. The better and the higher of the parental socio-economic status, the higher the child's social skills. The implications of research results indicate that the parental socio-economic status can support children's development, so this can be used as a guide for parents to be able to give attention to their children both to the parents of low, middle and high. Governments, communities, teachers, and parents to collaborate and to encourage the spirit to the children.

Highlights

  • Abstrak - Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk menganalisis secara regresi pengaruh status sosial ekonomi orang tua terhadap keterampilan sosial anak usia 5-6 tahun di Kabupaten Malang

  • Tabel 3 diatas merupakan hasil distribusi frekuensi jawaban responden tentang status sosial ekonomi yang terdiri dari indikator pendidikan terakhir, pekerjaan, pendapatan, pemilikan barang berharga dan jabatan sosial orang tua. jawaban responden sebagai berikut: 1) Tingkat pendidikan, terdapat 38 (19%) responden dengan pendidikan terakhir Diploma/Sarjana/Magister, 66 (33%) responden dengan pendidikan terakhir SMA/SMK/MA/MAK, 63 (31,5) responden dengan pendidikan terakhir SMP/MTs, dan 33 (16,5) responden dengan pendidikan terakhir SD/MI. responden cenderung memiliki tingkat pendidikan akhir SMA/SMK/MA/MAK. 2) Jenis pekerjaan orang tua, terdapat 21 (10,5%) responden dengan pekerjaan sebagai pegawai, 89 (44,5%) responden dengan pekerjaan sebagai wirausaha, 64 (32%) responden sebagai buruh/petani, dan 26 (13%) responden tidak bekerja

  • Berdasarkan tabel diatas, frekuensi distribusi kecenderungan status sosial ekonomi orang tua pada interval 20 – 40 kategori rendah sebanyak 42 responden (21%), interval 41 – 60 kategori sedang sebanyak 123 responden (61,5%), interval 61 – 80 kategori tinggi sebanyak 35 responden (17,5%)

Read more

Summary

Dampak Status Sosial Ekonomi Orang Tua Terhadap Keterampilan Sosial Anak

Aisyah Nur Atika, Harun Rasyid Program Pascasarjana, Pendidikan Anak Usia Dini. Abstract - This research was conducted with the aim to analyze regression the influence of parental socioeconomic status on the social skills of 5-6 year olds in Malang Regency. Abstrak - Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk menganalisis secara regresi pengaruh status sosial ekonomi orang tua terhadap keterampilan sosial anak usia 5-6 tahun di Kabupaten Malang. Berdasarkan identifikasi masalah yang telah dikemukakan, maka penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui pengaruh status sosial ekonomi orang tua terhadap keterampilan sosial anak usia 5-6 tahun di Kabupaten Malang. Berdasarkan paparan diatas maka dapat dikatakan bahwa Status sosial ekonomi adalah tingkatan atau kedudukan seseorang yang didasarkan pada kemampuan untuk memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari dari penghasilan yang di dapat selain itu dapat didasarkan pada tinggi rendahnya tingkat pencapaian yang dimiliki seseorang berdasarkan kedudukan yang dipegangnya dalam suatu masyarakat. Penelitian ini dimaksudkan untuk mengetahui pengaruh dari variabel bebas dan variabel terikat yaitu pola asur dan status sosial ekonomi orang tua terhadap keterampilan sosial anak usia 5-6 tahun. Analisis data pada penelitian ini meliputi analisis deskriptif, analisis korelasi dan analisis regresi

HASIL DAN PEMBAHASAN
Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel Reliabel
Aspek r tabel
Rendah Sedang Tinggi
Sosial Anak
Findings
Unstandardized Cooffecient Standardized t

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call

Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.