Abstract
The suspension system on the machine unit is very important to support the unit weight against the road surface and also protect the transmission from the vertical vibration of the wheels to the body of the unit. When the unit passes a damaged or bumpy road at high speed, shock loads from the road surface will be felt, so the role of the suspension is crucial in protecting components from damage, maintaining operator comfort and undamaged loads. HD 785-7 unit is one type of dump truck that uses cylindrical pneumatic hydro suspension that contains nitrogen and oil gases to absorb loads or vibrations from the road surface. In its operation which functions as a material carrier in the mine area, there are often problems with the suspension especially at the rear because it is holding a heavier load. Therefore, research needs to be carried out aimed at finding the main causes and solutions to these problems using data collection methods, namely: field surveys, interviews, and library research. The results show that damage to the valve core causes the valve to leak and cause the chamber at the top of the cylinder suspension to be occupied by nitrogen gas to be reduced so that the suspension suffers harsh strokes when operated especially on damaged roads. Damage to the valve core is caused by the use of non-standard and too tight tools in its installation. Keywords: hard suspension, valve core, feed valve, nitrogen gas, oil.
Highlights
Sistem suspensi pada unit alat berat sangatlah penting guna mendukung berat unit melawan permukaan jalan dan juga melindungi transmisi dari getaran vertikal roda ke badan unit
The results show that damage to the valve core causes the valve to leak and cause the chamber at the top of the cylinder suspension to be occupied by nitrogen gas to be reduced so that the suspension suffers harsh strokes when operated especially on damaged roads
Pada saat melakukan adjusting nitrogen, jangan terlalu kencang saat memasang valve core sebab dapat merusak valve core 2
Summary
Ketika unit melewati objek pada jalan yang rata, rod cylinder terdorong oleh roda pada axle dan tekanan nitrogen dalam chamber (7). sebagai hasilnya jumlah oli yang ada di cavity berkurang, dan tekanan di aplikasikan pada cavity. tekanan oli ini menutup orifice (4) dengan check ball, dan semuanya dikirim ke chamber melalui orifice (5). dalam keadaan ini, jumlah pengembalian oli ke chamber dibatasi untuk menyediakan sebuah efek menyerap guncangan. b. Untuk mengetahui penyebab utama terjadinya hentakan dan suara keras pada suspensi belakang unit dump truck HD 7857, maka peneliti melakukan metode pengumpulan data sebagai berikut: 1. Metode survei lapangan (field survey), yaitu pemeriksaan langsung pada obyek yang dituju untuk memperoleh data atau informasi yang diperlukan dalam menganalisa penyebab terjadinya hentakan dan suara keras pada suspensi belakang unit dump truck HD 785-7. Adapun tahapan penyelesaian masalah yang dilakukan untuk mengetahui penyebab terjadinya hentakan dan suara keras pada suspensi belakang unit dump truck HD 785-7 ditunjukkan pada gambar 3. Pemeriksaan terhadap penyebab terjadinya suspensi belakang keras (rear susupension hard) dilakukan dengan tujuan untuk mencari penyebab dari kerusakan yang terjadi dan kemudian melakukan perbaikan dengan cepat agar tidak menghambat proses produksi yang sedang berjalan, menghemat waktu breakdown unit dan mencegah terulangnya kembali kerusakan yang sama. Penyebab kemungkinan terjadinya hentakan dan suara keras pada suspensi belakang unit HD 785-7 adalah kekurangan atau kelebihan nitrogen sehingga perlu dilakukan pemeriksaan, diantaranya:
Talk to us
Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have
Disclaimer: All third-party content on this website/platform is and will remain the property of their respective owners and is provided on "as is" basis without any warranties, express or implied. Use of third-party content does not indicate any affiliation, sponsorship with or endorsement by them. Any references to third-party content is to identify the corresponding services and shall be considered fair use under The CopyrightLaw.