Abstract

Taman Wisata Alam (TWA) Danau Buyan-Danau Tamblingan one of the forest ecosystems that are rich in biodiversity. The information about carbon stocks stored at the surface of the soil is very important to know in order to improvements can be made to the cultivation technique, plant type selection, and right forest management to maintain and increase carbon stocks. The study aimed: calculating and knowing the factors behind the difference carbon stocks above ground level, litter, and soil at Buyan Lake forest and Tamblingan Lake forest and formulating management strategy of TWA Danau Buyan-Danau Tamblingan for supports increased forest carbon stocks. Whereases the measurements carbon stock at medium, low and high density. To formulate management directives used the SWOT analysis. The result of this study is: carbon stocks in above ground level, litter and soil at Buyan Lake forest smaller than Tamblingan Lake forest, with the following details Buyan Lake forest, was: 613.03 ton/ha, 62.56 ton/ha and 125.443 ton/ha whereas Tamblingan Lake forest was: 768.93 ton/ha, 105.26 ton/ha and 360.711 ton/ha, factors causing differences in carbon stocks at Buyan Lake forest and Tamblingan Lake Forest is the variety of plants that dominate and the human activity. Management strategy of TWA is: provide assistance to the community to proposing Izin Pengusahaan Pariwisata Alam (IPPA), facilitated indigenous villages to gain recognition of customary forests and formulated awig-awig as local wisdom in management of TWA Danau Buyan-Danau Tamblingan.
 Keywords: Carbon stock; Forest management strategies; analysis SWOT; TWA Danau Buyan Danau Tamblingan.

Highlights

  • ANALYSIS OF POTENTIAL CARBON STOCK FOR FOREST MANAGEMENT AT TAMAN WISATA ALAM DANAU BUYAN- DANAU TAMBLINGAN

  • Taman Wisata Alam (TWA) Danau Buyan-Danau Tamblingan one of the forest ecosystems that are rich in biodiversity

  • The information about carbon stocks stored at the surface of the soil is very important to know in order to improvements can be made to the cultivation technique, plant type selection, and right forest management to maintain and increase carbon stocks

Read more

Summary

PENDAHULUAN

Hutan memainkan peranan yang penting dalam siklus karbon global dan dapat menyimpan karbon sekurang-kurangnya 10 kali lebih besar dibandingkan dengan tipe vegetasi lain seperti padang rumput, tanaman semusim, dan tundra (Holdgate, 1995). Kondisi kawasan hutan Danau Buyan dan Tamblingan mengalami beberapa permasalahan akibat faktor antropogenik seperti adanya alih fungsi lahan untuk aktifitas pertanian dan pembangunan di sempadan danau, serta pemanfaatan badan air danau sebagai tempat budidaya ikan dengan keramba jaring apung (KJA). Perbedaan tingkat keanekaragaman di kedua komunitas ini dapat terjadi karena salah satunya adalah meski kedua kawasan hutan merupakan kawasan wisata alam, namun kawasan hutan di Danau Buyan lebih banyak terdapat tekanan pariwisata, dengan dibukanya areal camping ground, aksesibilitas jalan hutan makin mudah, jalan juga sering dilalui oleh kendaraan, dan adanya konversi ke lahan pertanian, Sutomo dan Darma, (2011). Perubahan terhadap kondisi vegetasi di dalam kawasan hutan TWA Danau Buyan-Danau Tamblingan, akan berpengaruh pula pada tingkat kerapatan tanaman dan tentu saja pada kemampuan hutan menyimpan cadangan karbon. Tujuan penelitian ini adalah (1) menghitung perbedaan cadangan karbon pada tiga karbon pool atas permukaan tanah (pohon dan tumbuhan bawah), nekromassa (seresah), dan tanah di hutan Danau Buyan dan Danau Tamblingan, (2) mengetahui faktor penyebab perbedaan cadangan karbon pada tiga karbon pool atas permukaan tanah (pohon dan tumbuhan bawah), nekromassa (seresah), dan tanah di hutan Danau Buyan dan Danau Tamblingan, dan (3) merumuskan arahan pengelolaan kawasan TWA Danau Buyan-Danau Tamblingan untuk mendukung peningkatan cadangan karbon hutan

METODOLOGI
Penentuan Sampel Data
Bahan dan Instrumen Penelitian
Prosedur Penelitian
Perhitungan dan Analisis Data
Potensi Cadangan Karbon di Taman Wisata Alam Danau Buyan-Danau Tamblingan
Strategi Pengelolaan Kawasan Taman Wisata Alam Danau Buyan-Danau Tamblingan
Aktivitas masyarakat yang merusak lingkungan
Ancaman
Simpulan
Full Text
Published version (Free)

Talk to us

Join us for a 30 min session where you can share your feedback and ask us any queries you have

Schedule a call